Awas 8 Makanan Enak yang Bisa Memicu Kolesterol Tinggi Tanpa Disadari! Yuk Kurangi dari Sekarang

Awas 8 Makanan Enak yang Bisa Memicu Kolesterol Tinggi Tanpa Disadari! Yuk Kurangi dari Sekarang

makanan enak yang bisa memicu kolesterol tinggi-ilustrasi makanan enak yang bisa memicu kolesterol tinggi-freepik.com

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Ada banyak makanan enak yang bisa memicu kolesterol tinggi lho. Jadi, selain tahu penyebab dan gejala dari kolesterol tinggi, kalian juga wajib mengetahui apa saja daftar menu makanan sehat tersebut.

Karena tanpa kalian sadari, kalian sering mengonsumsi makanan tersebut dan bisa jadi makanan enak yang bisa membuat koleterol tinggi ini merupakan makanan favorinya.

Sehingga tanda-tanda atau gejala dari kolesterol tinggi ini kalian anggap sepele dan menyebabkan menimbulkan penyakit yang sangat serius seperti penyakit kardiovaskular.

Kira-kira apa saja ya makanan enak yang bisa memicu kolesterol tinggi tersebut? Berikut ini informasinya untuk kalian.

BACA JUGA:Awas Inilah 6 Makanan Enak yang Dapat Memicu Penyakit Ginjal yang Wajib Diwaspadai!

BACA JUGA:Awas, Ini Dia 5 Makanan Enak yang Dapat Memicu Penyakit Asam Urat yang Wajib Diwaspadai!

1. Makanan Siap Saja

Makanan enak yang bisa memicu kolesterol tinggi yang pertama adalah makanan siap saji atau fast food.

Hal ini dikarenakan, makanan cepat saji ini mengandung lemak jahat yang tinggi, gula dan garam yang jika dikonsumsi secara berlebihan sangat tidak baik untuk kesehatan.

Tidak hanya kolesterol tinggi, dengan mengonsumsi makanan cepat saji secara  belebihan ini juga bisa merusak kesehatan jantung dan peredaran darah.

Kalian perlu mengusahakan untuk tidak mengonsumsi makanan cepat saji lebih dari 2300 hingga 2400 mg/hari.

BACA JUGA:Awas 7 Makanan Enak yang dapat Memicu Timbulnya Kanker Ini Belum Diketahu Banyak Orang!

BACA JUGA:Berapa Kadar Purin yang Terkandung dalam 8 Makanan Enak dan Lezat ini? Ini Jawabannya!

2. Gorengan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: