Efektif Memutihkan, Apakah Kelly Mengandung Merkuri? Jangan Asal Pakai, Cek 2 Hal Ini Terlebih Dahulu

Efektif Memutihkan, Apakah Kelly Mengandung Merkuri? Jangan Asal Pakai, Cek 2 Hal Ini Terlebih Dahulu

Kelly mengandung merkuri-Shopee-

RADARPEKALONGAN – Apakah Kelly mengandung merkuri? Pertanyaan tersebut sering bermunculan sering dengan makin terkenalnya produk Kelly.

Meskipun sudah dipakai dan ada sejak dahulu, keamanan produk Kelly masih suka dipertanyakan sampai sekarang. Produk ini digadang-gadang sangat ampuh memutihkan wajah.

Mungkin karena hal itu lah, banyak orang yang bertanya perihal kandungannya. Tentu ini dilakukan sebelum mereka mencoba memakai produk ini.

Tidak ada salahnya mempertanyakan kandungan produk apapun yang akan kita pakai atau konsumsi. Hal tersebut justru sangat bagus karena artinya kita aware dengan tubuh sendiri. Termasuk produk kosmetik atau skincare.

BACA JUGA:Cuka Apel Paling Efektif Menghilangkan Flek Hitam di Wajah, Begini 5 Langkah Menggunakannya!

BACA JUGA:Ampuh Pudarkan Flek Hitam, ini 6 Manfaat Memakai Masker Kopi untuk Wajah dan Cara Membuatnya

Walaupun produk itu tidak dikonsumsi secara langsung, penggunaannya ke kulit akan berpengaruh ke tubuh secara tidak langsung.

Mungkin tidak pada organ dalam pada awal gejalanya, tapi kulit terlebih dahulu yang bersinggungan secara langsung.

Lalu, apa benar Kelly mengandung Merkuri?

Pertanyaan itu bisa dijawab dengan baik saat kita tahu produknya terbuat dari apa. Atau, kita bisa mempertanyakan ijin edar atau setifikasi keamanannya dari badan terkait.

Di Indonesia sendiri ada BPOM atau Badan Pengawas Obat dan Makanan yang mengurusi ijin edar sebuah produk. Entah produk dalam negeri maupun dari luar.

Kabar baiknya adalah Kelly sudah terdaftar BPOM. Kelly Pearl Cream sudah terdaftar dengan nomor BPOM NA18190305516. 

BACA JUGA:3 Rangkaian Produk Pond's Ampuh Menghilangkan Flek Hitam, Sesuaikan dengan Jenis Kulit Agar Glowing Permanen

BACA JUGA:Panduan Memakai Minyak Zaitun yang Benar Sebelum Tidur, Efektif Menghilangkan Noda Hitam dan Kusam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: