6 Tips Makeup Tahan Lama Saat Berolahraga, Efektif Menahan Keringat

6 Tips Makeup Tahan Lama Saat Berolahraga, Efektif Menahan Keringat

Inilah 6 Tips Makeup Tahan Lama Saat Berolahraga yang patut untuk dicoba(Youtube/Lindakayhz)-Lindakayhz.video-Youtube

RADARPEKALONGAN - Saat sedang beraktivitas berat seperti olahraga pasti akan menimbulkan keringat berlebih. Untuk menjaga tampilan fresh saat berolahraga tentu tak lepas dari makeup. Berikut beberapa tips makeup tahan lama saat berolahraga yang bisa kamu coba.

Olahraga menjadi salah satu cara hidup sehat. Namun untuk beberapa wanita yang menggunakan makeup dalam keseharian, penggunaan makeup dalam aktivitas berat seperti olahraga ini menjadi tantangan untuk mempertahankan makeup supaya on point.

Dalam aktivitas berat seperti olahraga membuat suhu tubuh lebih naik, sehingga keringat dan kulit yang lembab akan membuat makeup lebih cepat luntur dan membuat tampilan kamu terlihat berantakan.

Beberapa orang akan menghindari makeup saat berolahraga, namun pagi pengguna makeup saat berolahraga hal ini dapat meningkatkan rasa percaya diri dan dapat tampil maksimal setiap saat.

Untuk menjaga makeup kamu tetap fresh saat berolahraga, kamu perlu mengikuti tips makeup tahan lama saat berolahraga di bawah ini. Yuk simak penjelasannya.

BACA JUGA:Inilah 4 Shampo Penghilang Uban Secara Permanen di Indomaret, Hilangkan Rambut Putih  di Usia 40 Ke Atas

BACA JUGA:Dijamin Awet! 5 Tips Menjaga Makeup Anti Longsor dan Tahan Lama saat Cuaca Panas dan Berkeringat

Inilah Tips Makeup Tahan Lama Saat Berolahraga

1. Bersihkan Kulit

Sebagai persiapan sebelum penggunaan makeup, sangat disarankan untuk membersihkan wajah dahulu sebelum memulai. Selain mencegah timbulnya jerawat dan komedo pada wajah yang kotor, step ini juga dapat membuat makeup kamu lebih tahan lama karena kandungan minyak di wajah berkurang dan membuat makeup lebih menempel sempurna.

2. Gunakan Primer Sebelum Merias Wajah

Nah tahap selanjutnya adalah penggunaan primer. Primer ini adalah persiapan penting kamu sebelum makeup sebagai alas makeup kamu supaya tahan lama.

Beberapa orang menggunakan pelembap untuk persiapan sebagai dasar makeup. Namun lebih disarakan untuk menggunakan primer khusus yang diformulasikan untuk makeup. Sebab selain melembapkan juga daya tahan makeup menjadi lebih lama.

3. Pilih Makeup yang Ringan dan Nonkomedogenik

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: