Baru Pelihara Kucing, Inilah Ciri-Ciri Kucing Hamil, dan Cara Merawatnya!

Baru Pelihara Kucing, Inilah Ciri-Ciri Kucing Hamil, dan Cara Merawatnya!

ciri-ciri kucing hamil--Freepik

3. Bagian perut membesar

Kucing hamil juga ditandai dengan kedalaman yang membesar, kondisi seperti ini mungkin akan terlihat sangat menggemaskan, namun pastikan juga sebagai pemilik kamu tidak terlalu sering dan banyak menyentuhnya.

Sebab, jika kamu terlalu banyak menyentuh perut kucing yang sedang hamil atau mengandung, dapat membahayakan induk dan juga anaknya, bahkan bisa berakibat fatal jika terus dilakukan.

BACA JUGA: Ada Whiskas juga, Inilah Pakan Kucing Terbaik Bikin Gemuk, Langsung Saja Cobain!

4. Mengalami kenaikan berat badan

Layaknya manusia yang hamil kucing juga akan mengalami kenaikan berat badan, ketika mereka sedang mengandung anaknya.

Biasanya, berat badan kucing akan naik secara bertahap, yaitu antara 1 sampai 2 kilogram, kenaikan tersebut tergantung dengan berapa jumlah anak kucing yang dikandung di dalamnya.

Kenaikan berat badan inilah yang menjadi tanda, bahwa kucing kesayanganmu sedang mengalami hamil, segeralah konsultasikan ke dokter hewan, jika mengalami kenaikan berat badan.

BACA JUGA: Tertarik Mengapdosinya di Rumah, Inilah Karakteristik Kucing British Shorthair, Simak Ya!

5. Nafsu makan meningkat

Ketika kucing sedang hamil, biasanya nafsu makan mereka juga akan meningkat, kebiasaan inilah yang menyebabkan berat badannya meningkat selama masa kehamilan.

Pada kondisi seperti ini, kucing mungkin akan membutuhkan makanan dari kalori ekstra ketika mereka hamil, biasanya kucing akan makan sekitar 1,5 kali lipat dari makanan normal ketika sedang hamil.

Jadi, sebagai pemilik kucing kamu harus memastikan kebutuhan pakan kucing terpenuhi, selama masa kehamilan, perhatikan juga makanan yang diberikan khusus untuk kucing yang sedang hamil.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: