Berikut 6 Jus untuk Badan Lemas dan Pusing yang Mengandung Multivitamin

Berikut 6 Jus untuk Badan Lemas dan Pusing yang Mengandung Multivitamin

Jus untuk Badan Lemas dan Pusing --Freepik.com

3. Jus Pisang

Jus yang satu ini juga tak kalah enak dan manfaat dari jenis buah yang lain. Jus pisang bersifat antioksidan di dalam tubuh. 

Bagus dalam meningkatkan kesehatan tenaga di dalam tubuh. Sebab pisang ini mengandung vitamin B12. 

Sekali konsumsi minuman jus buah pisang dapat berfungsi untuk berbagai kesehatan. Salah satunya mengembalikan tubuh yang tadinya sakit. 

4. Jus Apel 

Salah satu yang dapat dijadikan sebagai jus untuk badan lemas dan pusing adalah buah apel. Kandungan multivitamin B di dalamnya dapat berfungsi untuk melawan radikal bebas. 

Untuk itu penting sekali bila kamu sedang dalam kondii tubuh lemas konsumsi buah yang satu ini. Biasanya buah apel ini dapat diminum dalam bentuk minuman. 

Buah apel ini dapat membantu tubuh menyerap energi dari minuman dan makanan yang dikonsumsi. Sehingga bila kamu konsumsi saat sakit, tubuh akan menyerap dengan baik sehingga stamina meningkat lagi. 

5. Jus Alpukat

Minuman jus untuk badan lemas dan pusing selanjutnya adalah buah alpukat. Kandungan mineral seperti tembaga dan magnesium mampu melawan virus dan bakteri. 

Jus buah alpukat ini menyimpan multivitamin yang dibutuhkan oleh tubuh. Diantaranya vitamin B2, B3, B5, dan B9. 

Variasi vitamin ini dapat membantu meningkatkan stamina tubuh. Buah ini dapat memberikan berbagai manfaat untuk kesehatan tubuh. 

6. Jeruk

Terakhir jus untuk badan lemas dan pusing adalah buah jeruk. Buah ini mampu untuk mengembalikan tubuh yang lemas akibat jatuh sakit.

Hal ini karena kandungan antioksidan, kalsium, karoten dan tentu saja vitamin C dan B12 mampu memberi nutrisi stamina pada tubuh. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: alodokter.