Tingkatkan Produktivitas! 7 Tanaman dalam Pot di Ruang Kerja, Sejukan Suasana dalam Ruangan Cocok untuk Pemula

Tingkatkan Produktivitas! 7 Tanaman dalam Pot di Ruang Kerja, Sejukan Suasana dalam Ruangan Cocok untuk Pemula

tanaman dalam pot di ruang kerja-Instagram-ditjen.pslb3_klhk

RADARPEKALONGANDISWAY.ID – Menciptakan ruang kerja lebih sejuk bukan perkara sulit kok, kamu hanya perlu menaruh tanaman dalam pot di ruang kerja supaya semangat kerjamu bertambah.

Idealnya, ruang kerja seharusnya dijadikan tempat ternyaman agar tingkat keproduktivitasan kalian dalam kerja semakin meningkat.

Hanya saja, yang perlu kalian lakukan sedikit mendekorasi ruang kerja menjadi lebih cantik secara penglihatan dan bermanfaat bagi kesehatan tubuh.

Tanaman dalam pot di ruang kerja bisa menjadi andalan atau jurus pamungkas untuk kalian yang bingung dalam memilih dekorasi ruang kerja.

Sebelum ke pembahasan lebih lanjut, tempat kerja atau ruang adalah tempat kalian untuk menuangkan kreativitas dan produktivitas kamu dalam bekerja. 

Baca Juga: Kalian Harus Tanam Ini! 7 Tanaman Air Cocok untuk Kamar Mandi, Semua Bisa Coba

Bekerja merupakan suatu kewajiban untuk memenuhi hidup seseorang. Maka dari itu, demi meningkatkan produktivitas dan kenyamanan dalam bekerja di ruang kerja kamu, ada nih rekomendasi jenis tanaman dalam pot di ruang kerja. Cocok untuk pemula juga.

Tanaman dalam Pot di Ruang Kerja

1. Lili Paris

Bagi kalian yang sudah mengenal tanaman ini, lili paris termasuk tanaman yang mudah juga dalam pemeliharannya.

Biasanya, kalian dapat menemukan tanaman ini di tempat penjual tanaman hias yang ada lingkungan kalian.

Tanaman lili paris ini sangat cocok untuk kalian yang menginginkan dekorasi untuk kerja. Selain menyejukkan suasana, lili paris bermanfaat menjadikan udara lebih segar dan baik untuk kesehatan.

2. Lidah Buaya

Tanaman ini juga sangat familiar untuk masyarakat sekitar. Tidak diragukan lagi, tanaman lidah buaya dipercaya dapat membersihkan udara dalam ruangan, terutama di ruang kerja kalian.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: