Hanya Perlu Bahan Rumahan! Beginilah Cara Mengobati Sakit Gigi yang Ampuh

Hanya Perlu Bahan Rumahan! Beginilah Cara Mengobati Sakit Gigi yang Ampuh

Cara Mengobati Sakit Gigi -freepik-freepik

RADARPEKALONGAN - Berikut ini beberapa cara mengobati sakit gigi yang sangat ampuh dan hanya dengan menggunakan bahan-bahan rumahan yang mudah ditemukan.

Cara alami untuk menghilangkan sakit gigi ini sangat efektif dan murah karena hanya perlu menggunakan bahan-bahan yang ada di rumah.

Sakit gigi ini sangat bermacam-macam penyebabnya salah satunya adalah infeksi bakteri yang menyerang gigi hingga membuat gigi berlubang.

Dalam artikel ini akan dibahas mengenai cara mengobati sakit gigi yang tentunya sangat ampuh menggunakan bahan-bahan rumahan.

Cara Mengobati Sakit Gigi

1. Berkumur Menggunakan Larutan Air Garam

Cara mengobati sakit gigi dengan menggunakan air garam ini merupakan cara jadul atau klasik akan tetapi sangat efektif dalam mengobati sakit gigi.

Larutkan satu sendok teh garam dengan satu gelas air lalu aduklah selama kurang lebih 5 menit hingga air dan garam tersebut larut.

Lalu berkumurlah selama kurang lebih 30 menit hingga rasa sakit gigi yang anda rasakan menghilang dan aktifitas anda kembali normal.

2. Berkumur Menggunakan Cuka Apel

Cuka apel diklaim sangat efektif dalam mengobati rasa sakit gigi yang anda rasakan dan anda akan kembali roduktif dalam melakukan aktifitas sehari-hari.

Karena cuka apel ini mengandung banyak sekali senyawa anti mikroba dan anti bakteri yang ampuh membunuh kuman yang menginfeksi gigi.

Gunakan cuka apel ini untuk berkumur selama kurang lebih 30 detik atau hingga rasa sakit gigi yang anda rasakan berkurang atau hilang.

3. Mengunyah Daun Jambu Biji

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: