4 Makanan Tinggi Kolagen yang Ampuh Memutihkan Serta Mengencangkan Kulit, Bikin Kulit Awet Muda Ga Pakai Lama
makanan tinggi kolagen-Freepik / jcomp-
2. Kaldu tulang
Daftar makanan tinggi kolagen selanjutnya adalah kaldu tulang. Kaldu tulang merupakan makanan dengan sumber kolagen terbesar yang bisa dengan mudah kamu dapatkan.
Kaldu tulang ini ternuat dari tulang dan jaringan ikat yang mengadung kalsium, magnesium, fosfor, kolagen, glukosamin, kondroitin, asam amino dan sejumlah nutrisi yang penting lainnya.
Untuk mendapatkan khasiat ini, maka kamu hanya perlu merebus tulang hewandan jaringan ikat pada waktu yang cukup lama.
Adapun hewan yang dapat kamu gunakan untuk membuat kaldu tulang adalah ayam, sapi, kalkun dan juga rusa.
3. Paprika
Salah satu makanan tinggi kolagen adalah paprika. Kamu bisa menambahkan paprika ke dalam sayuran ataupun makanan yang kamu makan untuk mendapatkan kandungan kolagen yang cukup untuk tubuh.
Sayuran yang mengandung kolagen ini biasanya disamakan dengan cabai yang dapat memberikan rasa pedas.
Akan tetapi, bedanya paprika dapat memberikan efek pedas yang tidak terlalu, sehingga, masih dapat dikonsumsi secara rutin. Hal ini juga yang membuat paprika kaya akan kandungan vitamin C.
Tak hanya itu saja, ada juga kandungan kapsaisin yang merupakan komponen aktif dari efek memberikan sensasi pedas.
Senyawa tersebut memiliki sifat anti infalamasi serta anti peradangan yang dapat mengurangi tanda-tanda penuaan pada kulit.
Sehingga, paprika merupakan makanan tinggi kolagen yang kinerjanya cukup lengkap untuk merangsang pembentukan kolagen dan membuat kulit kamu menjadi awet muda.
BACA JUGA:3 Cara Membuat Jus Kolagen Alami untuk Kulit, Bikin Glowing Awet Muda Bebas Kerutan dan Noda Hitam
4. Sayuran yang berdaun hijau segar
Daftar makana tinggi kolagen selanjutnya adalah sayuran yang berdaun hijau segar. Sayuran berdaun hijau yang menyegarkan ini merupakan jenis bahan alami terbaik yang mampu memicu produk kolagen secara lebih maksimal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: