Wajib Banget Untuk Dikunjungi! Inilah 6 Tempat Wisata di Batu yang Indah dan Menarik

Wajib Banget Untuk Dikunjungi! Inilah 6 Tempat Wisata di Batu yang Indah dan Menarik

tempat wisata di Batu-Coban Talun-youtube.com

RADARPEKALONGAN - Ada banyak tempat wisata di Malang yang menarik untuk dikunjung, dan nilah 6 tempat wisata di Batu yang indah dan menarik.

Pergi ke Malang rasanya kurang lengkap jika kita tidak mengunjungi berbagai tempat wisata di Batu. Karena, selain wisata kulinernya yang melimpah, Batu juga memiliki tempat wisata yang menarik untuk dikunjungi.

Selain itu tempat wisata di Batu, Malang juga cukup beragam. Mulai dari wisata edukasi, bahari, alam, wahana bermain, hingga fotogenic semua dapat kalian temukan di sini.

Penasaran bukan apa saja tempat wsiata di Batu? Yuk simak informasi di bawah ini sampai selesai.

1. Batu Night Spectaculer 

Tempat wisata di Batu yang pertama adalah Batu Night Spectaculer atau yang dikenal dengan nama BNS. BNS ini merupakan salah satu wisata malam di Kota Batu Malang yang memiliki berbagai wahana yang sayang untuk dilewatkan.

BACA JUGA:3 Wisata Glamping di Jogja yang Unik dengan Pemandangan Alam yang Indah dan Megah

BACA JUGA:Dijamin Nyaman dan Betah! Inilah 5 Tempat Glamping di Jogja dengan Pemandangan Alam yang Indah

Beberapa wahana BNS yang menarik dan populer di kalangan wisatawatn adalah Cinema 4D, sepeda udara, dan rumah hantu

Batu Night Spectaculer ini berlokasi di Jalan Hayam Wuruk No. 1 Oro-Oro Ombo, Kecamatan Batu, Kota Batu.

2. Museum Angkut

Wisata di Batu ini juga sangat disayangkan untuk dilewatkan, tempat wisata ini bernama Museum Angkut.

Di Museum Angkut ini kalian bisa menemukan beragam transportasi, mulai dari udara hingga darat, seperti mobil antik hingga helikopter.

BACA JUGA:Emang Boleh Sebagus Ini? 5 Destinasi Wisata di Bogor Terhits dan Populer di Tahun 2023

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: