Sholat Pembawa Rezeki! Inilah Tata Cara Sholat Dhuha dan Bacaannya

Sholat Pembawa Rezeki! Inilah Tata Cara Sholat Dhuha dan Bacaannya

Tata Cara Sholat Dhuha dan Bacaannya-freepik-freepik

RADARPEKALONGAN - Dalam artikel ini kita akan membahas tata cara sholat dhuha dan bacaannya bagi kamu yang ingin melaksanakan sholat dhuha setiap hari.

Sholat sunnah dhuha ini diyakini oleh beberapa ulama bisa mendatangkan rezeki, hal ini sejalan dengan ajaran Rasulullah SAW.

Sholat sunnah dhuha dapat dilaksanakan setelah matahari terbit hingga matahari berada setinggi ujung tombak atau sebelum waktu dzuhur.

Sholat dhuha dapat dilaksanakan sebanyak dua, empat, enam, atau delapan rokaat dengan dua rokaat salam kemudian dua rokaat salam lagi.

Rezeki yang dimaksud bukan hanya rezeki materiil berupa uang dan rezeki imateril yang berupa kesehatan dan kebahagiaan hati.

Itulah beberapa tata cara sholat dhuha dan bacaannya bagi kamu yang ingin melaksanakan sholat dhuha setiap hari agar rezeki lancar.

BACA JUGA:Rahasia Lancarkan Rezeki! Baca Dzikir Setelah Sholat Dhuha Sesuai Sunnah Nabi

Tata Cara Sholat Dhuha dan Bacaannya

1. Membaca Niat Sholat Dhuha : Usholli Sunnatadh Dhuha Rok'ataini Lillahi Ta'ala

2. Takbirotul Ikhram

3. Membaca Al-Fatihah

4. Membaca Asy-Syams

5. Rukuk membaca : Subhana Robiyal Adzimi Wa Bihamdihi sebanyak 3x

6. I'tidal membaca : Robbana Wa Lakal Hamdu

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: