Jadi Pemilik Bisnis Startup Ternama, Ini Profil 4 Pengusaha Sukses di Indonesia

Jadi Pemilik Bisnis Startup Ternama, Ini Profil 4 Pengusaha Sukses di Indonesia

Jadi Pemilik Bisnis Startup Ternama, Ini Profil 4 Pengusaha Sukses di Indonesia--freepik.com

RADARPEKALONGAN - Sederet daftar pengusaha sukses di Indonesia, para pemilik bisnis startup ternama ini bisa jadi tidak lagi asing di telingamu.

Akan tetapi, bagaimana dengan kisah perjuangan mereka merintis bisnisnya? Sudahkah kamu belajar dari sana?

Kegigihan, kerja keras, pantang menyerah, keuletan, serta tekad yang bulat menjadi faktor kunci bagi para pengusaha sukses di Indonesia mencapai kejayaan mereka.

Berbagai tokoh yang tersohor dengan bisnisnya dalam berbagai bidang usaha terus bekerja keras dalam membangun bisnis mereka, terlebih bisnis startup yang sangat dekat dengan perkembangan teknologi di masa kini.

Saat ini, banyak perusahaan startup di Indonesia yang bahkan turut andil dalam memajukan perekonomian bangsa.

Di antaranya, tidak sedikit dari  perusahaan startup yang didirikan dan dimpimpin oleh pengusaha muda yang memulai bisnis dari nol.

Bahkan beberapa pebisnis startup berhasil  membuat perusahaannya mendapat gelar unicorn di Indonesia.

Kegemilangan yang dicapai oleh para pengusaha sukses di Indonesia ini bukanlah tanpa perjuangan.

Untuk bisa mencapai kesuksesan seperti sekarang, para pengusaha muda di Indonesia ini memiliki latar belakang ceritanya masing-masing.

Berikut merupakan profil pengusaha sukses di Indonesia, khususnya dari kalangan anak muda yang bisa kamu ambil pelajarannya dalam prosesmu menuju kesuksesan.

Baca juga Kini Jadi Tokoh Dunia! Ini 3 Cerita Orang Miskin Jadi Kaya dengan Kegigihannya

1. Pemilik Kopi Kenangan, James Pranoto

Memiliki cita rasa kopi yang segar dan nikmat ditambah dengan variasi menu yang beragam, nama Kopi Kenangan mulai dikenal dan digemari para pecinta kopi.

Hingga kini, Kopi Kenangan telah memiliki puluhan gerai kopi yang tersebar di berbagai kota di Indonesia. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: