Apa itu Obsessive Corbuzier’s Diet (OCD)? Diet yang Populer dan Ampuh Menurunkan Berat Badan

Apa itu Obsessive Corbuzier’s Diet (OCD)? Diet yang Populer dan Ampuh Menurunkan Berat Badan

ilustrasi yang melakukan diet dengan password-Image by Freepik-

Jika sudah terbiasa untuk berpuasa selama 16 jam, maka diet OCD akan dilanjutkan pada tahap lebih tinggi lagi yakni puasa selama 18 jam atau hanya boleh makan selama 6 jam saja. Namun pastinya untuk mencapai titik ini sudah melewati berbagai rintangan dalam puasa 16 jam. 

Diet OCD patut dicoba, sebab selain bisa menurunkan berat badan menjadi ideal, ternyata diet OCD menyimpan segudang manfaat untuk kesehatan. Berikut ini adalah beberapa manfaat diet OCD bagi kesehatan :

1. Bisa Membantu Menurunkan Risiko Diabetes Tipe 2

Dengan diet puasa Daud bisa membantu menurunkan risiko diabetes tipe 2, dmana diabetes tipe ini sering terjadi pada orang-orang.

2. Mencegah Stres Oksidatif 

Stres oksidatif merupakan suatu kondisi menuju penuaan dan mengalai beberapa penyakit yang berbahaya. Hal ini disebabkan karena banyaknya zat radikal bebad yang masuk kedalam tubuh, sehingga merusak berbagai nutrisi dan molekul penting.

3. Menurunkan Risiko Penyakit Berbahaya

Dengan melakukan diet puasa Daud maka bisa mengurangi asupan kalori dan membakat cadangan makanan dalam bentuk lemak dalam tubuh. Sehingga hal ini sangat berdampak positif bagi tubuh diantaranya menurunkan risiko penyakit jantung dan dan berbagai jenis penyakit berbahaya lainya.

BACA JUGA:5 Resep Smoothies dari Sayur dan Buah untuk Diet, Menurunkan Berat Badan dan Bikin Awet Muda

4. Memperbaiki Sel 

Manfaat diet dengan puasa untuk kesehatan yang lainya yakni bisa memperbaiki sel yang ada dalam tubuh. Dengan menerapkan puasa dalam 1 hari, diyakini bisa memperbaiki kerusakan sel yang ada dalam tubuh. Ketika sedang berpuasa, tubuh akan menginduksi proses perbaikan sel yang penting bagi tubuh.

Itulah beberapa uraian mengenai apa itu diet Obsessive Corbuzier’s Diet (OCD) atau yang lebih akrab dikenal dengan istilah diet OCD. Bagaimana? Tertarik untuk mencoba? Jika tertarik pastikan terlebih dahulu kondisi tubuh apa sanggap menjalani diet ini dan jika diperlukan diskusilah dengan para ahli gizi. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: