Daihatsu Rocky Masih Menjadi Mobil Favorit Anak Muda, Lebih Irit dari Daihatsu Xenia!
Daihatsu Rocky--Instagram
RADARPEKALONGAN – Tahukah kamu, kalau ternyata konsumsi bahan bakar Daihatsu Rocky lebih unggul dari Daihatsu Xenia?
Selain memiliki konsumsi bahan bakar yang lebih irit, Daihatsu Rocky juga terkenal paling tangguh, dan kuat nanjak di daerah pegunungan.
Daihatsu Rocky ini, hanya menghabiskan bahan bakar 1 liter bensin untuk melakukan perjalanan sejauh 18 kilometer, cukup irit sekali bukan?
Selain itu, mobil keluaran Daihatsu dua baris ini juga memiliki beberapa kelebihan yang menarik dan layak untuk dimiliki, kira-kira apa saja ya kelebihan yang dimiliki oleh Daihatsu Rocky? Yuk simak sampai selesai ya guys.
BACA JUGA: Tampil Lebih Mewah Daihatsu Sigra 2023, Layak Dijadikan Mobil Keluarga!
BACA JUGA: Dibalik Kelebihannya Daihatsu Granmax Pikap 1.3, Memiliki Kekurangan Seperti Ini!
Performa mesin
Untuk performa mesinnya sendiri, Daihatsu Rocky ini terkenal memiliki mesin yang cukup bertenaga dan juga efisien, sehingga sangat cocok sekali jika mobil ini dibawa menanjak.
Meski dijalanan yang memiliki tanjakan curam sekalipun, mobil ini mampu melewatinya dengan sangat mudah, karena performa mesinnya tidak perlu diragukan lagi.
BACA JUGA: Pantas Laris Manis, Daihatsu Granmax Pikap Ternyata Punya Beberapa Kelebihan yang Ditawarkan!
BACA JUGA: Pantas Saja Laku Keras, Daihatsu Sigra Punya Beberapa Kelebihan Ini, Yakin Masih Gak Tertarik?
Memiliki suspensi yang kokoh
Mobil ini juga ditawarkan dengan suspensi yang cukup kokoh, sehingga mampu meredam guncangan serta memberikan kenyamanan ekstra ketika melewati jalan yang tidak rata atau bergelombang.
Al hasil penumpang dan pengemudi akan tetap terasa nyaman, ketika melewati jalanan yang tidak rata atau bergelombang, semua ini berkat suspensi yang dimiliki oleh mobil ini.
Ground clearance-nya cukup tinggi
Mobil yang memiliki kapasitas penumpang 5 orang ini, memiliki ground clearance yang cukup tinggi, sehingga pengemudi tidak perlu khawatir ketika melewati jalanan yang tidak rata.
Karena memiliki ground clearance yang cukup tinggi, membuat mobil ini sangat aman jika harus melewati jalan tidak rata yang penuh dengan batu, tanpa takut menutupinya.
BACA JUGA: Layak Dimiliki Daihatsu GranMax 2022, Hadirkan Beberapa Kelebihan, Mesinnya Sudah Dual VVT-i!
BACA JUGA: Dibalik Kelebihannya, Inilah Kekurangan Daihatsu GranMax 2022, Yakin Masih Tertarik?
Memiliki desain kompak
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: