Begini 4 Resep Jus Sayur untuk Diet, Ampuh untuk Menurunkan Nafsu Makan

Begini 4 Resep Jus Sayur untuk Diet, Ampuh untuk Menurunkan Nafsu Makan

resep jus sayur untuk diet-freepik.com-freepik.com

RADARPEKALONGAN - Kalau kamu sedang diet, paling tidak kamu perlu mencoba resep jus sayur untuk diet yang dipercaya ampuh untuk membantu menurunkan berat badanmu.

Nah, sayur apa saja yang bisa kamu gunakan sebagai bahan jus ini, simak yuk artikel ini sampai habis. 

Jika kamu termasuk orang yang kurang menyukai sayur, mungkin kamu bisa mencoba resep ini untuk tetap mendapatkan asupan serat yang sangat diperlukan ketika diet. 

Karena serat yang ada pada sayur memiliki kandungan yang cukup tinggi, dan dapat memenuhi kebutuhan tubuh untuk proses menurunkan berat badan. Nah selain itu, pencernaanmu juga akan lebih sehat juga nantinya. 

BACA JUGA:Inilah Daftar 4 Jus Mix 2 Buah untuk Diet, Lemak di Perut Bisa Rontok

BACA JUGA:3 Cara Memasak Sayuran untuk Diet agar Nutrisinya Tetap Terjaga

Nah untuk itu tidak ada salahnya jika kamu mencoba resep jus sayur untuk diet seperti yang akan dijelaskan di bawah ini.

Resep Jus Sayur untuk Diet

1. Jus seledri 

Sayuran hijau yang satu ini memiliki kandungan serat tidak larut yang akan membantu penurunan berat badan.

Selain itu kandungan vitamin C serta beat karotennya akan membantu meningkatkan metabolisme, sehingga terjadi proses pembakaran kalori dan lemak.

Selain itu di dalam jus ini terdapat campuran apel, lemon an jahe yang juga memiliki kandungan yang baik untuk membantu menurunkan berat badan.

Bahan:

  • Seledri 2 batang
  • Apel 1 buah
  • 1/2 buah lemon
  • Irisan jahe
  • Air dan es batu secukupnya

BACA JUGA:Inilah 12 Jenis Olahraga pada Diet OCD, Terapkan Ini Untuk Bisa Memiliki Tubuh Ideal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: