Punya Kucing Persia, Inilah Cara Merawat Kucing Persia agar Sehat dan Tidak Stres, Sudah Terbukti!

Punya Kucing Persia, Inilah Cara Merawat Kucing Persia agar Sehat dan Tidak Stres, Sudah Terbukti!

cara merawat kucing Persia agar sehat dan tidak stres--Freepik

RADARPEKALONGAN – Salah satu ras kucing yang paling banyak dipelihara adalah Persia, lalu bagaimana cara merawat kucing Persia agar sehat dan tidak stres?

Sebelum membahas mengenai cara merawat kucing Persia agar sehat dan tidak stres, kami akan memberitahukan terlebih dahulu ciri-ciri kucing Persia.

Kucing Persia umumnya memiliki mata yang besar serta bulu yang cukup lebat, dan hampir setiap orang yang melihatnya pasti tertarik untuk mengadopsinya.

Namun perlu diketahui, bahwa cara merawat kucing Persia itu berbeda dengan, lalu sebenarnya bagaimana sih cara merawat kucing Persia agar sehat dan tidak stres, simak sampai bawah ya guys.

BACA JUGA: Terbukti Ampuh Inilah Cara Menghilangkan Jamur pada Kucing, Kamu Harus Mencobanya!

BACA JUGA: Sudah Terbukti Inilah Cara Menghilangkan Kutu Kucing Secara Alami dan Cepat, Kutu Auto Minggat!

Rutin menyisir rambutnya

Cara merawat kucing Persia agar sehat dan tidak stres yang pertama yang harus kamu lakukan adalah rutin menyisir rambutnya, hal ini karena kucing Persia memiliki bulu yang lebat.

Sebab jika tidak menyisirnya secara rutin, maka dapat menyebabkan bulunya menjadi kusut, usahakan untuk menggunakan sisir khusus ya guys.

Membersihkan matanya

Sebagai anakan besar bahkan indukan kucing Persia yang memiliki mata yang berair, nah jika tidak dibersihkan maka dapat menodai dan menumpuk pada mata kucing.

Apalagi yang lebih berbahaya lagi, jika tidak segera dibersihkan mata kotorannya tersebut dapat menyebabkan infeksi pada mata kucing.

BACA JUGA: Tidak Usah Bingung, Inilah Snack Kucing yang Bagus, Kucingmu Pasti Suka Kok!

BACA JUGA: Kucing Dijamin Suka, Inilah Pakan Kucing Terbaik, Yuk Cobain!

Kamu bisa membersihkan matanya secara rutin, cobalah untuk membersihkannya dua kali sehari dengan menggunakan larutan pembersih khusus kucing atau bisa juga dengan air hangat, agar kucing merasa nyaman.

Rutin membersihkan telinga

Dibandingkan dengan kucing ras jenis lain, ras kucing Persia ini memiliki telinga yang lebih kecil dan halus, sebagai konsekuensinya kucing ini lebih rentan terkena infeksi telinga.

Kamu bisa rutin membawa kucingmu ke dokter hewan, untuk memastikan tidak ada kotoran di dalam telinga yang mungkin mengganggu kucing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: