3 Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat di Wajah Dalam 1 Hari, Bikin Glowing Bebas Noda Gak Pakai Lama

3 Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat di Wajah Dalam 1 Hari, Bikin Glowing Bebas Noda Gak Pakai Lama

3 Cara Menghilangkan Flek Hitam Bekas Jerawat di Wajah Dalam 1 Hari, Bikin Glowing Bebas Noda Gak Pakai Lama-Youtube.com/ kristinaxmakeup-

BACA JUGA: 4 Sunscreen Memutihkan yang Hilangkan Flek Hitam dan Cegah Tanda Penuaan, Perawatan Awet Muda Sejak Dini

Lalu, seperti apa sih cara pakainya? Berikut adalah langkah-langkah yang bisa kamu ikuti;

  • Campurkan 2 sendok baking soda dan air mineral secukupnya.
  • Aduk hingga keduanya membentuk pasta kental yang lembut. 
  • Jika sudah, kamu bisa mengoleskannya ke area wajah yang sedang  bermasalah. 
  • Lalu, pijat selama beberapa lama dengan gerakan memutar ke atas. 
  • Berikutnya, kamu bisa membiarkannya meresap selama 3 menit.
  • Selanjutnya, kamu bisa membilas wajah dengan air hangat. 
  • Terakhir, gunakan pemebap seperti minyak zaitun untuk mengembalikan pH kulit di area yang telah di eksfoliasi sebelumnya. 

Tentunya, untuk mendapatkan hasil yang optimal. Kamu perlu mempraktekan cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat secara alami diatas secara rutin. Adapun berapa lama noda hitam bekas jerawat bisa hilang? Jika menginginkan hasil permanen kamu bisa menggunakanya selam 4 minggu berturut-turut. 

Demikian informasi mengenai cara menghilangkan flek hitam bekas jerawat di wajah dalam 1 hari yang bisa kamu coba. Semoga bermanfaat dan salam glowing! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: