Inilah 5 Susu Tinggi Kalsium untuk Osteoporosis agar Tubuh Tidak Bungkuk
Susu Tinggi Kalsium untuk Osteoporosis--Freepik.com
3. Entrasol Active
Entrasol Active merupakan produk susu tinggi kalsium untuk osteoporosis. Cocok untuk merawat tulang pada usia 19 tahun sampai 50 tahun.
Susu tinggi kalsium ini mengandung vitamin C, rendah lemak, tanpa tambahan gula, kaya akan omega 3 dan 6.
BACA JUGA:Awas! Inilah 7 Bahaya dari Gigi Berlubang yang Tidak Segera Diobati, Jangan Anggap Remeh
BACA JUGA:Wajib Tahu! Inilah 9 Faktor yang Meningkatkan Risiko Terjadinya Gigi Berlubang dan Penyebabnya
Minuman yang bisa mencegah penurunan fungsi tulang. Penyakit seperti rematik, jantung koroner, cepat lelah, dan osteoporosis bisa hilang.
4. Anlene Active
Susu yang bisa memperkuat tulang di usia 50 tahun adalah Anlene Active. Rutin minum susu Anlene akan membuat tulang dan otot kuat.
Cocok untuk diminum oleh usia 19 tahun sampai 50 tahun. Secara otomatis akan menguatkan tulang baik wanita maupun pria.
Untuk harga susu ini sendiri tergolong murah. Hanya 33 ribu rupiah sampai 48 ribu rupiah saja.
5. Anlene Gold Plus
Susu yang satu ini termasuk bagus untuk mencegah osteoporosis. Khususnya untuk orang tua yang berusia 51 tahun ke atas.
Kandungan mineral, vitamin dan rendah lemak bisa menyehatkan lansia. Untuk harganya sendiri cuma 44 ribu rupiah sampai 56 ribu rupiah.
BACA JUGA:Cegah Lubang Gigi Agar Tidak Membesar! Inilah 5 Cara Merawat dan Mengatasi Gigi Berlubang
Sakit osteoporosis akan semakin parah kalau tidak diatasi dengan susu. Cocok untuk tulang lansia.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: halodoc