4 Urutan Perawatan Wajah Sebelum Tidur Agar Awet Muda, Wajah Glowing Di Pagi Hari Tanpa Make Up Seharian
4 Urutan Perawatan Wajah Sebelum Tidur Agar Awet Muda, Wajah Glowing Di Pagi Hari Tanpa Make Up Seharian-Youtube.com/ wulanhusna -
4. Aplikasikan Krim Malam
Jika kamu bertanya, Apakah perlu menggunakan krim di malam hari? Jawabannya tentu saja perlu dan penting.
Bahkan, bagi beberapa ahli dermatologi juga memasukannya egai produk wajib dalam urutan perawatan wajah di malam hari. Kamu dapat memilih jenis krim yang sesuai dengan kebutuhan.
BACA JUGA: Ini Dia 4 Makanan yang Membuat Kulit Glowing, Rutin Konsumsi Bikin Wajah Awet Muda Bebas Kerutan
Misalnya, jika kamu ingin kulit yang eih cerah. Pilih kandungan yang mencerahkan seperti niacinamide, glutathione atau vitamin C. Sedangkan, jika kamu ingin jenis produk yang menangkan pilih produk dengan kandungan seperti centella asiatica untuk menenangkan kulit.
Kemudian, penggunaan skincare malam itu jam berapa? Kamu bisa mengaplikasikannya maksimal satu jam sebelum beristirahat. Sehingga, penyerapannya lebih sempurna.
Nah, sekarang gak perlu bingung lagi kan bagaimana cara merawat wajah agar tetap awet muda? Langsung aja yuk, praktek panduan perawatan wajah sebelum tidur agar awet muda di atas. Semoga berhasil dan salam glowing! (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: