4 Manfaat Masker Kulit Pisang untuk Kecantikan Wajah Lengkap Dengan Cara Pakai untuk Memutihkan Kulit Permanen

4 Manfaat Masker Kulit Pisang untuk Kecantikan Wajah Lengkap Dengan Cara Pakai untuk Memutihkan Kulit Permanen

4 Manfaat Masker Kulit Pisang untuk Kecantikan Wajah Lengkap Dengan Cara Pakai untuk Memutihkan Kulit Permanen-Youtube / Beauty recipes-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Ingin tahu apa saja manfaat masker kulit pisang untuk kecantikan wajah? langsung simak ulasan penting berikut ini ya.

Pisang merupakan salah satu buah yang paling banyak digemari oleh masyarakat Indonesia, selain dikarenakan rasanya yang manis dan juga kezat, pisang juga mengandung beragam nutrisi yang sangat baik untuk tubuh, seperti halnya masalah karbohidrat, vitamin, mineral, serat dan kandungan antioksidan.

Akan tetapi, tahukah kamu bahwa kulit pisang ini juga memiliki beragam manfaat yang tak kalah menarik.
Kulit pisang ternyata tidak hanya dapat berfungsi sebagai sampah organik ataupun dijadikan sebagai pupuk tanaman saja.

Kulit pisang ini juga dapat kamu manfaatkan untuk beragam keperluan kesehatan dan juga kecantikan, mulai dari mampu merawat kulit wajah, menjaga kesehatan rambut, memutihkan gigi hingga mampu mengatasi beragam masalah pada kulit.

BACA JUGA:3 Cara Membuat Masker Pisang untuk Memutihkan Wajah Dalam Sekali Pakai, Bantu Basmi Noda dan Penuaan Dini

BACA JUGA:Ini 4 Manfaat Pisang untuk Wajah yang Wajib Diketahui, Ampuh Bikin Kulit Putih dan Bebas Flek Hitam Permanen

Kandungan pada kulit pisang

Manfaat masker kulit pisang ini tentu saja dapat kamu dapatkan dengan beragam kandungan yang ada di dalam kulit pisang.
Kulit pisang ini mengandung beberapa hal seperti:

-    Serat
-    Vitamin B6 dan B12
-    Magnesium
-    Kalium
-    Lemak tak jenuh
-    Antioksidan seperti kandungan fenolik, flavonoid, tanin, karotenoid dan kandungan polifenol
-    Senyawa anti inflamasi dan anti mikroba

Dengan beragam kandungan nutrisi yang cukup beragam dan juga melimpah inilah, sehingga bukanlah suatu hal yang mengherankan jika kulit pisang memiliki beragam manfaat untuk kesehatan dan juga kecantikan.

Setelah kamu mengetahui apa saja kandungan pada kulit pisang, kamu harus tahu apa saja manfaat masker kulit pisang untuk kecantikan.

BACA JUGA:3 Cara Membuat Wajah Glowing dengan Bahan Alami dalam 1 Malam, Bikin Wajah Putih Permanen Dalam Sekali Pakai

BACA JUGA:3 Cara Menghitamkan Rambut Tanpa Menggunakan Shampo Dalam Sekali Usap, Bikin Rambut Uban Hilang Selamanya

Manfaat masker kulit pisang untuk kecantikan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: