Begini 4 Cara Pakai Olive Oil untuk Rambut yang Benar, Bikin Rambut jadi Sehat dan Hitam Permanen Dengan Cepat
Begini 4 Cara Pakai Olive Oil untuk Rambut yang Benar, Bikin Rambut jadi Sehat dan Hitam Permanen Dengan Cepat-Youtube / I Am That Girl-
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Masih bingung bagaimana cara pakai olive oil untuk rambut yang benar? Langsung simak ulasan berikut ini ya!
Minyak zaitun atau yang juga disebut dengan olive oil ini merupakan minyak yang didapatkan dari buah zaitun atau yang bernama olea auropea, pohontradisional dari basin mediterania.
Minyak zaitun yang satu ini berasal dari pohon zaitun yang tumbuh lambat, mempunyai batang keriput dan abu-abu ramping dengan cabang yang pecah-pecah.
Pohon zaitun sendiri dapat tumbuh hingga 50 meter pada habitata alami mereka dan dapat hidup selama lebih dari 500 tahun.
Buah zaitun ini mempunyai bentuk bulat gemuk dengan warna yang hijau ketika mentah dan berubah menjadi warna kekuning-kuningan ketika sudah mulai matang.
Minyak zaitun atau olive oil ini tak hanya dapat digunakan sebagai bahan masakan saja, ada beragam manfaat olive oil untuk rambut yang juga bisa kamu rasakan, mulai dari menutrisi rambut hingga mampu mengatasi rambut yang kering dan juga bercabang.
Sebelum kita ke pembasahan bagaimana cara pakai olive oil untuk rambut yang benar, ada baiknya jika kamu mengetahui apa saja manfaat olive oil untuk rambut.
Manfaat olive oil untuk rambut
1. Mampu meredakan iritasi pada kulit kepala yang kering
Salah satu manfaat olive oil untuk rambut yang pertama adalah dapat meredakan iritasi pada kulit kepala yang kering.
Kondisi kulit kepala yang kering ini dapat disebabkan oleh beragam hal, mulai halnya dari paparan sinar matahari yang cukup tinggi hingga kekurangan nutrisi.
BACA JUGA:4 Shampo Penghilang Uban Alami Terbaik, Rambut Putih Jadi Hitam Permanen Dengan Cepat Tanpa Dicabut
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: