Apakah Bahaya Tidur Dekat Kucing? Ini Dia Alasan Mengapa Kamu Harus Berpikir Dua Kali Sebelum Melakukannya!

Apakah Bahaya Tidur Dekat Kucing? Ini Dia Alasan Mengapa Kamu Harus Berpikir Dua Kali Sebelum Melakukannya!

Apakah Bahaya Tidur Dekat Kucing? -Christopher Ryan/Unsplash-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Apakah bahaya tidur dekat kucing? Temukan jawabannya dalam artikel ini yang mengungkap fakta mengejutkan tentang risiko kesehatan yang ditimbulkan oleh kucing!

Makhluk lucu satu ini mungkin memang sangat menggemaskan. Kita sering kali tidak bisa menolak apa pun keinginan mereka, terutama untuk tidur bersama kita. 

Terlebih lagi, tidur dengan Anabul memang memiliki sensasi tersendiri yang membuat kita merasa hangat dan bahagia. 

Tapi tahukah kamu kalau sebenarnya tidur dengan kucing memiliki risiko yang cukup serius. 

Untuk mengetahui informasi selengkapnya, mari simak ulasan dalam artikel berikut ini! 

BACA JUGA: Kucing Lemas Tidak Mau Makan dan Tidur Terus? Bisa Jadi Pertanda Penyakit Serius, Begini Cara Mengatasinya

BACA JUGA: Apakah Kucing Tidur Terus berarti Sakit? Cari Tahu Beberapa Penyebabnya untuk Mencegah Hal yang Tak Diinginkan

Kenali Bahaya Tidur dengan Kucing Terlalu Sering 

Banyak pecinta kucing yang memanfaatkan kucing mereka sebagai guling hidup. 

Hal ini karena kucing cukup anteng saat tidur, mereka tidak banyak bersuara dan hangat. 

Penelitian menyebutkan bahwa 2 dari 3 pecinta kucing akan membiarkan kucing mereka tidur bersama dalam satu ranjang sepanjang malam. 

Kendati demikian, banyak ilmuan mengatakan bahwa kebiasaan tidur bersama kucing bis membawa dampak buruk bagi kesehatan kita. 

Berikut ada sedikit ulasan tentang risiko kesehatan tersebut: 

BACA JUGA: Pemilik Kucing Merapat Ternyata Ini Penyebab Kucing Tidak Mau Makan, Segera Ambil Tindakan!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: