Bagaimana Cara Bikin Minuman Kolagen Sendiri di Rumah? Inilah Tips Wajah Anti Keriput di Usia 40 ke Atas

Bagaimana Cara Bikin Minuman Kolagen Sendiri di Rumah? Inilah Tips Wajah Anti Keriput di Usia 40 ke Atas

Bagaimana Cara Bikin Minuman Kolagen Sendiri di Rumah? Inilah Tips Wajah Anti Keriput di Usia 40 ke Atas-freepik.com/jcomp-

BACA JUGA:Air Mawar Viva Bikin Wajah Glowing dalam 1 Malam, Begini Cara Pakainya yang Paling Gampang dan Benar

BACA JUGA:5 Skincare Korea yang Bagus untuk Mengecilkan Pori-Pori, Ampuh Bikin Wajah Glowing dan Mulus Bebas Noda Hitam

Begini cara bikin minuman kolagen sendiri di rumah yang bisa kamu coba:

  • Pertama, cuci bersih peterseli dan potong dengan ukuran kecil
  • Kalau sudah, masukkan ke dalam blender bersamaan dengan mentimun
  • Tambahkan potongan buah kurma dan jahe ke dalam blender sekaligus
  • Campurkan juga potongan buah lemon yang sudah dibersihkan
  • Setelah itu, tuangkan air putih dan haluskan semua bahan
  • Kalau dirasa sudah cukup halus, tuangkan minuman ke dalam gelas tanpa perlu disaring
  • Minuman kolagen alami pun siap dikonsumsi

Untuk mendapatkan hasil maksimal, kamu bisa mengkonsumsi minuman kolagen ini secara rutin. Tidak perlu setiap hari kalau terlalu keberatan, 2 atau 3 kali sehari juga cukup.

Selain itu, jaga kebugaran tubuh dengan olahraga dan perhatikan nutrisi yang masuk ke dalam tubuh juga ya. Penuhi kebutuhan cairan, dan jangan skip sunscreen plus pelembap. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: