4 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami dan Permanen Bebas Kusam dan Cerah Seketika

4 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami dan Permanen Bebas Kusam dan Cerah Seketika

4 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami dan Permanen-Image by -Freepik

Lidah buaya memiliki sifat melembapkan yang menenangkan kulit sehingga cocok untuk kulit yang kusam dan mudah iritasi akibat paparan sinar matahari yang terik.

Kandungan vitain C dan E nya ampuh untuk menutrisi kulit yang kering dan kusam sehingga bagi pemilik wajah kusam dan susah putih bisa gunakan gel lidah buaya secara rutin.  

BACA JUGA:10 Cara Memutihkan Wajah Secara Alami Pakai Bahan Dapur, Kulit Kusam Wajib Simak!

4. Pelembap minyak kelapa

Yang terakhir adalah dengan menggunakan pelembap alami seperti minyak kelapa. Mengganti pelembap menggunakan bahan alami seperti minyak kelapa ini dapat bantu wajah cepat glowing.

Kandungan vitamin dan mineral pada minyak kelapa juga bantu menutrisi kulit sehingga bisa membuat kulit tampak lebih kenyal, awet muda dan lebih sehat terawat.

Cukup oleskan minyak kelapa sebanyak 3 tetes saja. Oleskan pada wajah yang kering dan bersih, disarankan penggunaan pada malam hari untuk mengurangi penumpukan minyak dan polusi.

Demikian singkat ulasan mengenai 4 cara memutihkan wajah secara alami dan permanen yang bisa kamu coba sebagai perawatan alami untuk alternatif yang lebih aman dan ampuh. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: