Inilah 7 Daya Tarik dari Guci Forest, Wisata Pemandian Air Panas yang Mengusung Pemandangan Alam yang Indah
daya tarik dari Guci Forest-ilustrasi Guci Forest-youtube.com
Bagi kalian yang ingin menginap di Guci Forest, kalian juga tidak perlu susah-susah mencari villa terdekat.
Sebab, selain camping Ground, Guci Forest juga menyediakan penginapan atau vila dengan konsep bangunan bernuansa klasik yang terbuat dari kayu.
Untuk harga sewanya sendiri mulai dari 1,2 juta hingga 1,5 juta dengan kapasitas hingga 5 orang/kamar.
Namun, jika kalian hendak menginap di Villa Guci Forest harus melakukan reservasi terlebih dahulu karena jumlahnya yang terbatas.
BACA JUGA:Yuk Intip, 5 Area Ngopi dengan Panorama Alam yang Adem, Wisata Nongkrong Rekomended di Batang
BACA JUGA:Kenangan yang Mahal! Berikut 5 Rekomendasi Wisata Ramah Anak dan Keluarga di Batang, Kamu Mau?
4. Glamping
Selain camping, kalian juga bisa melakukan glamping. Glamping sendiri merupakan cara modern untuk berkemah.
Di Guci Forest Glamping, pengunjung bisa menikmati keindahan alam dengan fasilitas yang nyaman, asri dan sejuk.
5. Outbond Area
Setiap tempat wisata yang komplit dan menyenangkan, pastinya menyediakan outbond area yang seru dan menyenangkan, tak terkecuali Guci Forest.
Outbond area di Guci Forest ini sendiri menjadi tempat favorit pada pengunjung untuk melakukan kegiatan team building, training, dan refreshing.
Dengan adanya aktivitas fisik di Guci Forest, selain merelaksasikan pikiran, kalian juga akan membuat tubuh menjadi sehat dan bugar. Sehingga siap menjalankan kesibukan sehari-hari.
6. Restoran
Daya tarik dari Guci Forest yang menjadi pelengkap dari wisata ini adalah kehadiran resto Guci Forest.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: