3 Manfaat Air Beras untuk Uban, Lengkap 3 Cara Pakai yang Benar Bikin Rambut Putih Hilang Tanpa Dicabut
3 Manfaat Air Beras untuk Uban, Lengkap 3 Cara Pakai yang Benar Bikin Rambut Putih Hilang Tanpa Dicabut-Youtube.com/ RK beauty secrets-
Tak berhenti disitu, air beras juga bisa menjadikan akar rambut lebih kuat serta berkilau. Jadi, aman banget digunakan semua usia dan segala jenis kulit bahkan jika kamu sensitif sekalipun.
Cara Pakai Air Beras untuk Uban
Setelah memahami manfaat air beras untuk uban. Maka, selanjutnya adalah mengetahui cara pakainya bukan? Nah, bagi kamu yang penasaran bagaimana cara menggunakan air beras untuk rambut? Maka, inilah panduan lengkap dari cara menghilangkan uban dengan air beras yang bisa kamu coba.
Bahan yang Diperlukan:
Adapun bahan dan alat yang dibutuhkan dalam cara pakai air beras untuk uban diantaranya;
- 1 gelas beras putih
- 1 sendok minyak zaitun
- 1 ruas jahe segar
- 1 buah mangkuk
- 1 buah sisir
- 1 pasang sarung tangan
- 1 buah handuk bersih
Sebagai informasi, selain membutuhkan air beras. Kamu juga memerlukan minyak zaitun dan jahe segar. Kedua bahan alami ini memiliki kandungan terbaik yang membantu rambut lebih sehat bebas uban.
Sebagai informasi, baik minyak zaitun maupun jahe terdapat kandungan antioksidan yang tinggi. Kandungan ini dikenal ampuh dalam mengembalikan warna rambut dan mencegah pengurangan pigmentasi penyebab uban.
Tak ayal, jika digunakan secara teratur efeknya bisa menjadikan rambut senantiasa sehat dan kuat. Menarik, bukan?
Cara Buat dan Pakai:
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: