Skutik Retro Yamaha Fazzio Hybrid Connected Semakin Memukau, Desain Klasik Gaya Modern

Skutik Retro Yamaha Fazzio Hybrid Connected Semakin Memukau, Desain Klasik Gaya Modern

Yamaha Fazzio Hybrid Connected-Tangkap Layar-@yamahaindonesia

RADARPEKALONGAN.DISWAY.IDSkutik retro Yamaha Fazzio hybrid connected semakin memukau, desain klasik gaya modern.

Model skutik retro kini kian diminati, tidak hanya memiliki desain klasik namun dilihat dari desain gaya juga modern. Salah satunya datang dari Yamaha Fazzio Hybrid Connected.

Sejak awal kemunculan, Yamaha Fazzio Hybrid Connected diakui telah mencuri perhatian pecinta skutik retro di tanah air.

Perbaduan desain klasik dengan sentuhan modern menjadi daya tari skutik Yamaha. Di tambah dengan aksen bulat pada bagian depan motor membuatnya kian mencolok layaknya motor Vespa. 

Lantas kira-kira apa saja yang membuat skutik retro Yamaha Fazzio Hybrid Connected ini semakin memukau. Berikut ulasanya dikutip dari berbagai sumber sebagai berikut.

BACA JUGA:Yamaha Fazzio 125 2024 Hadir dengan Gaya Klasik Modern, Kira-Kira Berapa Ya Harganya, Cek Sini!

BACA JUGA:Desain Matik Klasik Yamaha Fazzio 125 Tak Kaleng-kaleng, Tidak hanya Modern Tapi Juga Tangguh

1. Yamaha Fazzio Hybrid Connected Dibekali Mesin Canggih 

Skuter matic Yamaha ini menjadi yang pertama dengan kapasitas 125 cc yang telah mengadopsi teknologi hybrid. 

Penggunaan mesinnya dengan sistem kelistrikan hybrid ini di telah menggunakan teknologi Blue Core Hybrid dengan silinder tunggal berkapasitas 124,8 cc. Sehingga mampu menghadirkan tenaga yang lebih tangguh namun juga ramah lingkungan.

Dan soal performa juga tak kalah efisien, dengan kompresi mesin sebesar 11,0 berbanding 1, Yamaha Fazzio Hybrid Connected berhasil mencapai efisiensi bahan bakar yang dibilang cukup mengesankan.

Dengan kapasitas tangki bahan bakarnya  mencapai 5,1 liter dan konsumsi bahan bakar hingga 52 kilometer per 1 liter. Wajar jika motor ini dibilang lebih irit dan cocok untuk perjalanan jauh.

2. Teknologi Kekinian dengan Blue Core Hybrid 

Penggunaan teknologi Blue Core Hybrid pada Fazzio 125 mampu meningkatkan efisiensi bahan bakar sehingga lebih irit ketika digunakan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: