3 Cara Memakai Tepung Beras untuk Tanda Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas, Pudarkan Bintik Hitam Sampai Kerutan
3 Cara Memakai Tepung Beras untuk Tanda Penuaan Usia 50 Tahun ke Atas, Pudarkan Bintik Hitam Sampai Kerutan-youtube/Jiglyciouss-
Kandungan antioksidan yang ada pada teh hitam bisa menghilangkan racun yang merusak kulit, dan penyebab bintik atau noda dari kulit.
Berikut bahan dan cara memakai tepung beras untuk tanda penuaan flek hitam yang bisa kamu ikuti.
Bahan:
- 1 sendok makan tepung beras
- 1 kantong teh hitam
- 1 sendok teh madu
- Air panas secukupnya
BACA JUGA:5 Lipstik Matte yang Bagus dan Tahan Lama, Warna Intens Bibir Terlihat Penuh Tanpa Kesan Lebay
Cara membuat:
- Pertama, isi setengah mangkuk dengan air mendidih
- Seduh kantong teh hitam selama 2 sampai 3 menit ke dalamnya
- Setelah itu, tambahkan tepung beras dan madu
- Aduk merata sampai terbentuk pasta halus
- Pakailah ke wajah dengan pijat lembut ke kulit searah jarum jam
- Biarkan masker selama 10 menit sampai kering
- Setelahnya, cuci wajah menggunakan air dingin dan keringkan
2. Tepung beras untuk masalah pigmentasi
Berikutnya, ada cara memakai tepung beras untuk tanda penuaan berupa pigmentasi.
Sebenarnya pigmentasi ini bukan murni tanda penuaan sih, tapi masalah ini juga kerap mengganggu karena membuat kulit tampak kusam.
Untuk mengatasi masalah tersebut, kita bisa membuat masker tepung beras yang dicampurkan dengan kunyit. Rempah ini mengandung senyawa yang efektif atasi pigmentasi dan tanda penuaan juga.
Bahan yang dibutuhkan:
- 1 sdt tepung beras
- 1 sejumput bubuk kunyit
- Air mawar secukupnya
Cara pembuatan:
- Pertama, campurkan tepung beras dan bubuk kunyit ke dalam mangkuk
- Berikan sedikit air mawar sampai tekstur masker menyerupai pasta
- Setelah itu, oleskan masker tersebut ke wajah dan leher yang sudah dibersihkan
- Diamkan selama 10 menit sampai masker kering
- Kalau sudah, bilas wajah dengan air dingin
- Masker ini bisa dipakai seminggu sekali
BACA JUGA:5 Sunscreen Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Rahasia Kulit Kencang Tanpa Flek Hitam dan Kerutan
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: