Ide Food Preparation Indonesia! Yuk Cobain 3 Resep Bumbu Dasar Ini Dijamin Masak Jadi Lebih Praktis dan Awet

Ide Food Preparation Indonesia! Yuk Cobain 3 Resep Bumbu Dasar Ini Dijamin Masak Jadi Lebih Praktis dan Awet

Ide Food Preparation Indonesia! Yuk Cobain 3 Resep Bumbu Dasar Ini Dijamin Masak Jadi Lebih Praktis dan Awet-Youtube.com/Christo & Sisca-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Ide food preparation Indonesia! Yuk cobain 3 resep bumbu dasar ini dijamin masak jadi lebih praktis dan awet. Penasaran gimana cara buatnya? So, langsung saja kita bahas!

Dengan kesibukan yang padat, terkadang kita menjadi tidak mempunyai waktu untuk memasak. Namun, hal ini terdapat bisa diakali dengan cara menyiapkan stok (food preparation) bumbu dasar di dapur. 

Untuk membuat berbagai masakan lezat, biasanya kita hanya perlu membuat tiga bumbu dasar. Selama bahan-bahan yang digunakan itu berkualitas dan cara penyimpanannya pun tepat, maka bumbu-bumbu dasar tersebut bisa awet berminggu-minggu.

Bumbu dasar merupakan istilah yang disematkan ke dalam tiga jenis bumbu olahan khas Indonesia, yakni bumbu merah, bumbu putih, dan bumbu kuning. Bumbu ini dibuat dari gabungan beberapa rempah yang dihaluskan. Setiap jenis bumbunya bisa dibuat menjadi berbagai masakan. 

BACA JUGA:Kamu Bosen Menu Ayam yang Gitu-Gitu Saja? Ini Dia Cara Membuat Ayam Bakar Bumbu Rujak Ala Chef Devina Hermawan

Dalam dunia kuliner, kita tidak bisa memungkiri bahwa bumbu dasar berperan sangat penting. Bumbu adalah kunci utama dalam menghidangkan masakan yang lezat, beraroma khas dan sedap yang menggugah selera. 

Sebagai pondasi utama dalam proses memasak, bumbu dasar bisa memberikan rasa, aroma dan warna tertentu pada makanan tersebut. Namun, apabila tidak menggunakan bumbu dasar atau tidak mengolahnya dengan baik, maka makanan akan hadir.

Ide Food Preparation Indonesia! Yuk Cobain 3 Resep Bumbu Dasar Ini Dijamin Masak Jadi Lebih Praktis dan Awet.

Dikutip dari laman masakapahariini.com, berikut ini 3 resep bumbu dasar ini dijamin masak jadi lebih praktis dan  awet.

1. Bumbu Dasar Putih

Bumbu ini berwarna putih yang terdiri dari berbagai jenis rempah seperti bawang putih, bawang merah, kemiri, dan lengkuas. Bumbu-bumbu ini dapat dihaluskan menggunakan blender dengan sedikit minyak supaya lebih mudah tercampur rata.

BACA JUGA:Awet Sampai 3 Bulan! 3 Resep Kreasi Sambal Anti Basi untuk Teman Makan Sehari-hari, Dijamin Pedasnya Nampol

Setelah itu, kamu dapat menyimpannya di kulkas dan tahan sekitar dua minggu. Gunakan bumbu dasar putih pada nasi goreng jawa, opor ayam, dan semur daging.

Dengan adanya bumbu dasar putih, kita tidak perlu mengiris bawang atau menyiapkan kemiri lagi sebelum memasak. Tinggal menambahkan beberapa bumbu lain yang diperlukan. Misalnya akan memberikan atau membuat opor, maka kita tinggal memberi daun salam, serai, dan santan. Sedangkan untuk semur ayam nya , tinggal ditambah kecap lagi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: https://www.masakapahariini.com/tips-masak/bumbu-dasar-bikin-masak-lebih-praktis/