Pengen Hidup Bahagia? Jauhi 6 Sikap yang Perlu Dihindari Penyebab Hidup Tidak Bahagia, Yuk Intropeksi Diri!

Pengen Hidup Bahagia? Jauhi 6 Sikap yang Perlu Dihindari Penyebab Hidup Tidak Bahagia, Yuk Intropeksi Diri!

Sikap yang Perlu Dihindari Penyebab Hidup Tidak Bahagia-Ilustrasi Tidak bahagia-Freepik

5. Kurangnya rasa syukur

Kurang bersyukur kepada Allah SWT dapat menyebabkan hidup tidak bahagia. Sebab nantinya kamu akan selalu merasa kurang.

Sadar atau tidak, bersyukur merupakan hal yang harus selalu kamu lakukan dan tanamkan dalam dirimu.

Dengan bersyukur, kamu akan mrasa selalu cukup dan hidup akan jauh lebih tenang.

BACA JUGA:Bagaimana Mengetahui Kalau Kucing Bahagia? Menurut Ahli Kucing, Begini Ciri-Ciri Kucing yang Bahagia

BACA JUGA:Ramalan Primbon Jawa Ini Menyebutkan, 4 Weton Paling Bahagia Selama di Dunia, Apa Sajakah Itu?

6. Kurangnya iman dan taqwa

Tanpa disadari kurangnya iman dan taqwa juga dapat menyebabkan hidupmu tidak bahagia.

Itulah beberapa sikap yang perlu dihindari penyebab hidup tidak bahagia versi Radar Pekalongan.

Selain itu, ada banyak penyebab lain yang dapat mempengaruhi kebahagiaan yang juga perlu kamu hindari.

Satu hal lagi yang terpenting, kamu harus mencintai dirimu sendiri. Dengan mencintai dirimu sendiri, hidupmu pasti akan jauh terasa lebih bahagia.

Karena pada akhirnya kamu memang perlu menerima segala kekurangan yang ada dalam dirimu sendiri selain hal-hal yang akan kamu dapatkan dari orang lain.

Allah menciptakan setiap manusia dengan kekurangan yang dibarengi pula dengan kelebihan yang dimiliki untuk menjadikanmu seperti saat ini.

Sejatinya kebahagiaan itu dimulai dari diri sendiri. Kamu tidak perlu lagi bersusah payah untuk menciptakan kebahagiaan versi dirumu, karena bahagia itu sederhana.

Kalau bukan kamu sendiri yang menciptakannya, siapa lagi? (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: