Begini 4 Manfaat Air Putih untuk Ginjal yang Ampuh Membuang Zat Limbah dari Tubuh

Begini 4 Manfaat Air Putih untuk Ginjal yang Ampuh Membuang Zat Limbah dari Tubuh

Manfaat Air Putih untuk Ginjal --Freepik.com

RADARPEKALONGAN.DISWAY.DI - Manfaat air putih untuk ginjal cukup signifikan dalam menyehatkan organ tubuh bagian dalam ini. Sebab air putih mampu seimbangkan cairan tubuh.

Diantaranya elektrolit dan mineral seperti kalsium, natrium dan fosfor serta kalium di dalam darah. Air putih memainkan peran yang baik untuk kesehatan tubuh.

Keseimbangan di dalam cairan tubuh ini membuat otot, saraf dan jaringan tubuh lainnya dengan baik. Air putih ini dapat mengatur tekanan darah, mengatur hormon erytroprotein. 

BACA JUGA:5 Cara Melawan Batu Ginjal Secara Alami dan Tanpa Obat, Ampuh Meluruhkan Batu Ginjal

BACA JUGA:9 Gejala Penyakit Ginjal Pada Tahap Awal yang Harus Kamu Perhatikan, Mungkin Pernah Menyerangmu

Mencukupi cairan tubuh dengan air putih akan membantu fungsi ginjal. Sehingga organ ginjal tetap sehat sampai tua.

Penasaran apa manfaat air putih untuk ginjal? Inilah manfaat air putih ketika tubuh sering minum air putih sebagai berikut.

1. Jaga Tekanan Darah Tetap Normal

Penyakit hipertensi salah satunya disebabkan karena tubuh jarang mengonsumsi air putih. Maka dari itu disarankan untuk mengonsumsi air putih dengan cukup.

Hipertensi dapat merusak dan mempersempit pembuluh darah. Khususnya pembuluh darah yang ada di sekitar organ ginjal.

Menurut dr. Gia, minum air putih sebanyak dua liter per harinya dapat menurunkan risiko penyakit darah tinggi. 

Perlu diketahui kalau tekanan darah tinggi ini bisa memicu kerusakan organ ginjal. Sebab nanti organ ginjal akan bekerja dua kali lebih berat.

BACA JUGA:9 Makanan yang Dapat Mengatasi Sakit Punggung, Efektif Redakan Nyeri Punggung secara Alami

BACA JUGA:Cocok untuk Remaja sampai Jompo, Inilah Vitamin untuk Mengatasi Nyeri Punggung

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: