Battle Review Moisturaizer Skintific vs Somethinc, 2 Pelembab Terampuh Atasi Skin Barrier yang Rusak!

Battle Review Moisturaizer Skintific vs Somethinc, 2 Pelembab Terampuh Atasi Skin Barrier yang Rusak!

Battle review moisturaizer Skintific vs Somethinc untuk skin barrier.-Jemima Livia/ yt-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Battle review moisturaizer Skintific vs Somethinc yang fokus mengatasi masalah skin barrier ini bisa dijadikan refensi menarik jika kamu sedang mencari produk untuk permasalahan skin barrier.

Dikuti dari halodoc.com, skin barrier sendriri adalah bagian lapisan kulit terluar. Yang memiliki fungsi menjaga kulit dari paparan radikal bebas yang dapat menyebabkan kerusakan pada kulit. 

Maka penting untuk menjaga bagian kulit terluar ini tetap sehat, dan salah satu caranya dengan menggunakan skincare untuk skin barrier. Di antara brand yang mengeluarkan produk mengatasi skin barrier dan sudah cukup viral adalah Skintific dan Somethinc.

Keduanya memiliki persamaan komposisi utama yang menonjolkan kandungan caremide pada tiap produknya. Ceramide adalah salah satu bahan aktif dalam skincare yang banyak digunakan dan terkenal ampuh dalam memperbaiki skin barrier.

BACA JUGA:Review Jujur Battle Produk Sunscreen Viral SPF 45 dengan Harga Terjangkau, Mana yang Lebih Bagus?

BACA JUGA:Review Battle Body Serum dan Body Lotion Nivea untuk Kulit Gowing, Mana yang Lebih Efektif Memutihkan Kulit?

Nah, battle review kali ini akan mencoba membahas masing-masing produk antara moisturaizer Skintific vs Somethinc sebagai skincare dengan kandungan ceramide untuk merawat skin barrier.

Kedua brand ini juga sudah cukup popular di masyarakat, dan sering dijadikan solusi untuk mengatasi permasalahan kulit.

Battle Review Skin Barrier Moisturaizer Skintific vs Somethinc

Dilansir dari kanal Youtube Jemimma Livia tentang battle review dari produk Skintific 5x Ceramide Barrier Repair Moisture Gel dan Somethinc Ceramic Skin Savior Moisturizer Gel. Kedua produk ini memiliki nama yang mengangkat kandungan bahan aktif dari jenis Ceramide.

Kemudian dilihat dari segi persamaan dan perbedaan klaim masing-masing prodak lainnya, berikut revie kedua produk.

1. Skintific 5X Ceramide Skin Barrier Moisturizer Gel

Dibandrol dengan kisaran harga: Rp125 ribu dalam kemasan 30 ml. Produk ini juga sudah bebas dari kandungan alkohol, namun masih fragrance, dengan kandungan essential oil di dalamnya.

Keunggulan dari skin barrier moisturizer ini adalah memiliki kandungan 5x ceramide. Skintific moisturizer juga memiliki kandungan ceramide yang dapat mengoptimalkan kinerja jenis ceramide NP dalam mengatasi masalah skin barrier.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: