Review Battle Bedak Wardah Exclusive vs Lightening Two Way Cake untuk Menutup Noda dan Pori-pori yang Besar
review battle bedak Wardah Exclusive vs Lightening Two Way Cake-Putri Setiawati Effendi-Youtube.com
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Yuk, kali ini kita bahas review battle bedak Wardah Exclusive vs Lightening Two Way Cake. Mana kira-kira yang lebih bagus?
Wardah memang memiliki beberapa jenis bedak baik bedak tabur, bedak padat dan bedak Two Way Cake seperti yang akan kita bahas kali ini.
Nah bedak Two Way Cake Wardah yang Exclusive dan Lightening memang sering kali dibanding-bandingkan, baik dari segi formula, keampuhan dan juga ketahanannya.
Langsung saja kali ini kita akan membahas review battle dari kedua produk tersebut, berdasarkan dari review seorang Youtuber bernama Putri Setiawati Effendi.
Review Battle Bedak Wardah Exclusive vs Lightening Two Way Cake
Jadi sebelum kita benar-benar membahas tentang kedua produk ini, bedak Two Way Cake sendiri adalah jenis bedak yang terdiri dari campuran bedak dan foundation.
Karena memiliki campuran tersebut, maka sebenarnya bedak Two Way Cake ini sangat mampu memberikan coverage yang cukup baik untuk menutupi sejumlah noda hitam, bekas jerawat dan juga pori-pori yang ada di wajah.
Namun dari varian Exclusive dan Lightening ini mana yang paling ampuh dan lebih bagus jika digunakan di muka kita, maka simak saja penjelasan berikut.
1. Wardah Exclusive Two Way Cake - Rp 75.000 (12 gr)
Kita akan membahas dari bedak Wardah Exclusive Two Way Cake terlebih dahulu. Sebenarnya untuk packaging antara keduanya tidak terdapat perbedaan yang sangat besar.
BACA JUGA:Cara Menggunakan Kopi untuk Kulit Kendur, Tips Mengencangkan Kulit Pakai Bahan Alami dalam 5 Langkah
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: