Penuh Gaya, Inilah 4 Rekomendasi Skuter Matic 125cc Terbaru dan Termurah 2024, Mulai dari 17 Jutaan Saja

Penuh Gaya, Inilah 4 Rekomendasi Skuter Matic 125cc Terbaru dan Termurah 2024,  Mulai dari 17 Jutaan Saja

Penuh Gaya, Inilah 4 Rekomendasi Skuter Matic 125cc Terbaru dan Termurah 2024, Mulai dari 17 Jutaan Saja -Instagram/bagashobirin-

Rekomendasi skuter matic 125cc terbaru dan termurah 2024 pertama adalah Yamaha. Perusahaan berlogo garpu tala asal Jepang ini punya beberapa motor matik dengan kapasitas mesin 125cc.

Mulai dari Mio M3 125, FreeGo 125, Gear 125, X-Ride 125, dan Fino 125. Mio M3 dengan harga Rp 17.650 juta. Kemudian ada Gear Standar dengan harga Rp18.505 juta, Gear S dengan kisaran harga Rp19.220.000 X-Ride – Rp20.200.000.

Selain itu juga ada Fino Sporty  dengan harga Rp20.400.000,  Fino Premium dengan harga Rp20.400 juta dan Fino Grande dengan harga Rp 21.610.000. Sementara untuk  FreeGo Standar dengan harga Rp 21.700.000 dan FreeGo Connected dengan Rp23.500.000

2. Honda 

Rekomendasi skuter matic 125cc terbaru dan termurah 2024  adalah Honda. Honda merupakan salah satu produsen motor asal negeri sakura Jepang. 

BACA JUGA:Ada Potensi Selingkuh, 4 Pasangan Weton yang Tidak Cocok untuk Menikah, Cek Wetonmu dan Calonmu

BACA JUGA:Astrology Cina: 4 Shio Ini Bakal Jadi Karyawan Favorit Karena Loyal, Mampu Mencapai Kesuksesan, Apa Saja?

Honda sendiri sudah mempunyai  Vario 125, yang hadir dengan dua varian yatu CBS dan CBS-ISS. Lengkap dengan mesin eSP 125cc-nya bertenaga dan irit bahan bakar. 

Fitur -fiturnya pun lengkap dan canggih, seperti Start-Stop System (SSS), ACG Starter, dan Smart Key System meningkatkan kenyamanan dan keamanan berkendara. Vario 125 CBS dibanderol dengan harga Rp22.550.000.

Dan Vario 125 CBS-ISS dibanderol dengan harga sedikit lebih mahal dari varian CBS yakni sekitar Rp 24.200.000 dan Vario 125 CBS-ISS SP dengan harga  Rp 24.450.000.

3. TVS

Rekomendasi skuter matic 125cc terbaru dan termurah 2024 ketiga adalah TVS. TVS merupakan perusahaan otomotif asal India.

BACA JUGA:Review Jujur Battle 2 Foundation Terbaik Efektif Menutup Noda Jerawat Hingga Pori Besar, Tahan Lama 24 Jam!

BACA JUGA:4 Sabun Batangan untuk Flek Hitam di Usia 50 Tahun, Bikin Wajah Mulus Awet Muda dan Kencang Tanpa Kerutan

TVS  juga menyediakan beberapa sepeda motor matik untuk pasar Indonesia. Dengan berbagai pilihan gaya dan model mulai dari klasik, hingga sporty. Untuk harganya sendiri Ntorq 125 dibanderol dengan Rp 19 jutaan dan Callisto 125 dengan harga Rp21.000.000.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: