4 Tips Membersihkan Alat Make Up yang Benar, supaya Bersih dan Tidak Menimbulkan Jerawat di Wajah

4 Tips Membersihkan Alat Make Up yang Benar, supaya Bersih dan Tidak Menimbulkan Jerawat di Wajah

tips membersihkan alat make up yang benar-Kiara Leswara-Youtube.com

Pada tips membersihkan alat make up yang benar ini, kamu bisa menggunakan sabun wajah atau sabun khusus yang akan digunakan untuk mencuci alat make up atau yang namanya Blendi Bar. 

Blendie bar ini sabun khusus yang berguna untuk membersihkan alat make up baik sponge ataupun kuas. Dia bisa memberishkan sampai mendalam, mengeluarkan residu dan mengangkat sejumlah minyak dari make up kamu. 

Kamu bisa mendapatkan blandie bar ini di drugstore atau e-commerce, karena sekarang sudah banyak yang menjualnya. 

3. Cuci dengan air mengalir biasa 

Jadi kamu perlu membasuh dan mengaliri alat make up terlebih dahulu, namun untuk yang jenis brush, cukup bulu-bulnya saja yang dikenai air. 

Setelah basah, maka kamu bisa oleskan ke sabun atau blandie bar tadi, kemudian bisa kamu gosok dengan sikat kecil atau sikat khusus pembersih make up atau menggunakan silikon brush. 

BACA JUGA:4 Manfaat Garam untuk Wajah yang Jarang Diketahui, Ampuh Mencerahkan Berikut Cara Menggunakannya yang Benar

BACA JUGA:4 Bedak Wardah yang Bikin Glowing dan Memutihkan Wajah, Ampuh Menahan Minyak Hingga Menutup Pori-Pori Besar

Kemudian bisa dengan air bersih, dan jika masih kotor, maka kamu bisa mengulangi tahap tadi, sampai bersih. 

4. Mengeringkan dengan handuk 

Tips membersihkan alat make up yang benar selanjutnya adalah pada tahap pengeringan, kamu bisa mengeringkan dengan handuk atau tisu juga tidak masalah sebenarnya. 

Uuntuk caranya, kamu cukup tap tap saja alat make up ke handuknya, dan jangan terlalu diremas atau digososk-gosokan, agar tidak merusak alat make up. 

Setelah itu, biarkan kering dengan diangin-anginkan, dengan cara menatanya secara rapih dan teratur. 

Jika sudah, maka tunggu sampai kering, untuk bisa digunakan make up lagi. Nah kapan saja sih kita mencucinya?

Jadi berdasarkan beberapa rekomendasi, kamu bisa mencucinya sebanyak 2-3 hari sekali, bahkan ada baiknya setiap habis pemakaian, kamu langsung membersihkannya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: