Jangan Asal Beli! Berikut 6 Rekomendasi Motor Matic Yamaha yang Ramah di Kantong dan Bagasinya Luas

Jangan Asal Beli! Berikut 6 Rekomendasi Motor Matic Yamaha yang Ramah di Kantong dan Bagasinya Luas

Jangan Asal Beli! Berikut 6 Rekomendasi Motor Matic Yamaha yang Ramah di Kantong dan Bagasinya Luas-Youtube.com/RYAN JIPI-

NMAX 155 punya beberapa varian dengan harga yang bervariasi di atas Rp 30 juta.

5. Yamaha FreeGo 125 Standar 

Rekomendasi motor matic Yamaha yang ramah di kantong dan bagasinya luas yang kelima adalah Yamaha FreeGo 125 Standar. Yamaha FreeGo 125 merupakan perwujudan sempurna dari inovasi dan kecanggihan di dunia motor matic. 

Keunggulan yang menonjol dari motor ini adalah teknologi Yamaha Motorcycle Connect. Melalui aplikasi Y-Connect, pengendara bisa menghubungkan motor mereka dengan smartphone, membuka pintu untuk sejumlah notifikasi berguna, mulai dari pesan dan panggilan telepon hingga informasi konsumsi bahan bakar.

Motor ini dibanderol dengan kisaran harga Rp 21 jutaan juga!

BACA JUGA:Tidak Hanya Stylish! Inilah 5 Mobil Sedan Irit Bahan Bakar dengan Harga Terjangkau, Cocok untuk Anak Muda!

BACA JUGA:Terungkap Sudah! All New Suzuki Swift 2024 Hadir dengan Revolusi Terbaru, Siap Merebut Pasar Mobil Hatchback!

6. Yamaha All New XSR 155

Rekomendasi motor matic Yamaha yang ramah di kantong dan bagasinya luas yang terakhir adalah Yamaha All New XSR 155. Motor ini punya desain desain yang sporty dengan ukuran yang gagah.

Desain jok motor ini didesain gaya klasik yang menjadikannya nyaman para penumpangnya. Meskipun bergaya klasik tapi motor ini sudah memakai teknologi modern.

Motor ini bekali dengan layar full LCD sebagai indikator transmisi. Untuk keamanan dan kenyamanan, motor ini mengandalkan ban dual purpose yang nyaman dipakai pada berbagai medan jalan. 

Motor ini dibanderol dengan kisaran harga Rp 37 jutaan.

Nah, itulah 6 rekomendasi motor matic Yamaha yang ramah di kantong dan bagasinya luas. Tertarik yang mana nih?(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: