Simak Cara Memasak Nasi Goreng yang Enak dan Tidak Berminyak, Hindari 3 Kebiasaan Buruk ini
Simak Cara Memasak Nasi Goreng yang Enak dan Tidak Berminyak, Hindari 3 Kebiasaan Buruk ini-Youtube.com/Teman Nasi Yufa-
2. Masukan potongan bakso, aduk rata. Lalu, tambahkan nasi putih dan aduk kembali.
3. Beri kecap manis, garam dan gula pasir. Aduk hingga matang.
4. Masukan daun bawang, aduk rata. Sajikan nasi goreng bersama telur dadar dan taburan bawang merah goreng.
Ketika penyajian, terkadang masih banyak yang memasak nasi goreng terlalu berminyak. Ternyata hal itu disebabkan dari 3 kebiasaan ini.
Penasaran, apa saja kebiasaannya? Yuk, simak artikel kali ini!
Penyebab Nasi Goreng Berminyak
Berikut ini adalah penyebab nasi goreng menjadi berminyak:
1. Menghaluskan bumbu
Tips memasak nasi goreng yang enak pertama adalah menggunakan bumbu halus. Bumbu halus seringkali dipakai oleh pedagang nasi goreng.
BACA JUGA:Sering Dibuang Percuma, Inilah 10 Manfaat Jantung Pisang Yang Luar Biasa
BACA JUGA:6 Manfaat Buah Kelengkeng, Bisa Memperkuat Tulang hingga Mencegah Penuaan Dini
Racikannya mudah, cukup haluskan bawang merah, bawang putih dan kemiri. Untuk menghaluskan bumbu ini, biasanya ditambahkan minyak goreng untuk memudahkan kerja blender.
Namun, ketika menghaluskan sudah menggunakan minyak, maka sebaiknya saat menumis tidak perlu ditambahkan lagi. Jika ingin menggunakan minyak, cukup sedikit saja.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: