Inilah Doa dan Amalan Untuk Orang yang Sakit Ijazah dari Ustaz Abdul Somad, Mau Tahu Gimana Doanya?

Inilah Doa dan Amalan Untuk Orang yang Sakit Ijazah dari Ustaz Abdul Somad, Mau Tahu Gimana Doanya?

Doa dan Amalan Untuk Orang yang Sakit-Foto : Jamaludin Mubarok-Radar Pekalongan

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Artikel ini membahas doa dan amalan untuk orang yang sakit yang diberikan atau diijazahkan oleh salah seorang ulama yakni Ustaz Abdul Somad.

Saat kita sakit biasanya kita selalu berdoa untuk segera sembuh dan bisa melakukan segala aktifitas sehari-hari termasuk bekerja.

Juga ketika kita sedang menjenguk orang sakit atau salah satu anggota keluarga kita sedang sakit pasti kita juga akan merasa khawatir.

Ustaz Abdul Somad membagikan beberapa amalan dan doa yang bisa kamu baca ketika sedang sakit atau orang lain yang sakit.

Kali ini kita akan membahas mengenai beberapa doa dan amalan untuk orang yang sakit yang diijazahkan oleh Ustaz Abdul Somad.

Berikut ini adalah pembahasan secara lengkap tentang doa dan amalan untuk orang yang sakit  yang diulas oleh Ustaz Abdul Somad.

BACA JUGA:Inilah Weton yang Sering Berhasil dalam Segala Pekerjaan menurut Primbon Jawa, Cek Adakah Weton Kamu?

BACA JUGA:Inilah Weton yang Akan Tambah Kaya Setiap Bulan menurut Primbon Jawa, Cek Apakah Wetonmu Ada?

Doa dan Amalan Untuk Orang yang Sakit

1. Membaca Al-Fatihah 7x

Al-Fatihah atau biasa disebut "Ummul Kitab" adalah salah satu surah dalam Al-Quran yang disarankan untuk dibaca.

Surah ini dibaca sebagai doa dan amalan untuk orang yang sakit atau bisa juga ketika kita yang sakit membaca doa ini agar sembuh.

Ustaz Abdul Somad menyarankan agar kita mengambil air putih yang kemudian didoakan menggunakan surah Al-Fatihah 7x.

BACA JUGA:Hindari Benturan Kepentingan saat Pilkada, PCNU Kota Pekalongan Membentuk Tim Siyasah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: