Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun

Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun

Begini Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan, Cukup 3 Bahan Bisa Dipakai Kapanpun-Youtube/Essenderella Channel-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID – Mau tau bagaimana cara membuat dry shampoo pakai bahan rumahan? Ternyata cuma pakai 2 bahan saja, kita bisa membuatnya sendiri lho.

Penggunaan dry shampoo saat ini mulai banyak diminati. Sebab penggunaannya dinilai cukup praktis bagi sebagian orang karena kita tidak perlu repot-repot membasahi rambut menggunakan air.

Dry shampoo bisa dipakai kapanpun, bahkan tidak perlu keramas terlebih dahulu. Hal ini memungkinkan kita mendapatkan tampilan rambut yang cantik dalam waktu singkat.

Terlebih pada cuaca panas seperti saat ini. Rambut menjadi mudah berminyak dan berbau. Tapi sayangnya kita tidak punya banyak waktu untuk mencuci rambut setiap saat.

BACA JUGA:4 Merk Shampo Anti Rontok Terbaik, Cegah Kebotakan Bikin Rambut Lebat dan Sehat Nggak Takut Rambut Tipis Lagi

BACA JUGA:3 Merk Shampo Anti Lepek Terbaik, Rahasia Rambut Bebas Minyak dan Tetap Segar Sepanjang Hari

Bahkan jika keramas dilakukan secara terus menerus hal ini malah dikhawatirkan akan membuat rambut menjadi mudah rontok dan risiko penyumbatan di kulit kepala karena shampoo.

Masalah lain datang pada pengguna cat rambut. Kondisi tersebut membuat rambut cenderung cepat berminyak dan rontok.

Nah, untuk mengatasi berbagai masalah tadi kita bisa menggunakan dry shampoo sehingga rambut tetap bersih dan tidak berbau tanpa harus mencucinya.

Kalau kamu khawatir dengan kandungan bahan kimia pada produknya, ada cara membuat dry shampoo pakai bahan rumahan yang bisa dicoba. Simak artikel berikut sampai akhir ya.

BACA JUGA:1 Bahan Bikin Flek Hitam Pudar, Begini Cara Bikin Toner Vitamin C Pakai Kulit Jeruk dalam 6 Langkah

BACA JUGA:Bikin Glowing dan Mulus, Toner Alami untuk Mengecilkan Pori-Pori Ini Dibuat Cuma Pakai 3 Bahan Saja

Cara Membuat Dry Shampoo Pakai Bahan Rumahan

Menggunakan dry shampoo cukup praktis karena bisa mengembalikan rambut dalam kondisi yang baik, yaitu tidak berminyak dan anti lepek tanpa harus mencucinya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: