Sesuai Anjuran Bengkel! Inilah 5 Oli yang Bagus untuk Daihatsu Xenia, Harganya Cukup Bersahabat!
Oli yang Bagus untuk Daihatsu Xenia--Instagram/top1indonesia
RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Kamu memiliki mobil Daihatsu Xenia di rumah, oli yang bagus untuk Daihatsu Xenia ini bisa kamu berikan untuk mobilmu.
Dalam menentukan sebuah oli yang akan digunakan, kamu tidak boleh sembarangan karena dapat berakibat fatal pada komponen mesin, dan jika rusak biaya yang dikeluarkan juga tidak sedikit.
Nah, biar kamu tidak salah pilih berikut kami berikan beberapa rekomendasi oli yang bagus untuk Daihatsu Xenia dan bisa kamu gunakan langsung.
BACA JUGA:Sudah Pasti Nyaman! Inilah 5 Mobil Sedan Bekas Murah yang Nyaman, Harganya Dibawah 100 Juta Saja!
1. Daihatsu Genuine Oil 5W-30
Rekomendasi oli yang bagus untuk Daihatsu Xenia pertama kami menawarkan Daihatsu Genuine Oil 5W-30, ini merupakan merk oli yang langsung dipasarkan oleh ADM atau Astra Daihatsu Motor.
Tentu saja kualitasnya sudah tidak perlu diragukan lagi, sebab oli ini menggandeng Pertamina dan diawasi secara langsung oleh Daihatsu Jepang.
Ini dilakukan untuk memastikan, bahwa oli tersebut benar-benar memiliki kualitas standar internasional, dan siap memenuhi kebutuhan kinerja mesin mobil Daihatsu termasuk Xenia.
2. Top 1 HP Sport 5W-30
Mirip seperti yang sudah kami rekomendasikan diatas, oli ini juga cocok digunakan untuk mobil Daihatsu keluaran terbaru yang sudah hadir di Indonesia.
Salah satu kelebihannya adalah, memiliki kandungan Xtra-Clean Additives, dimana ini mampu membersihkan kerak yang mungkin ada pada ruang mesin mobil.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: