Cepat Penuh Tapi Ternyata Tak Aman! Inilah 5 Dampak Buruk Mobil Listrik Sering Pakai Fast Charging

Cepat Penuh Tapi Ternyata Tak Aman! Inilah 5 Dampak Buruk Mobil Listrik Sering Pakai Fast Charging

Cepat Penuh Tapi Ternyata Tak Aman! Inilah 5 Dampak Buruk Mobil Listrik Sering Pakai Fast Charging-Youtube.com/Fitra Eri-

RADARPEKALONGAN.DISWAY.ID - Cepat penuh tapi tak aman! Inilah 5 dampak buruk mobil listrik sering pakai fast charging. Penasaran, apa saja? Yuk, simak penjelasan di bawah ini!

Kepopuleran mobil listrik kian meningkat seiring dengan tingginya kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga lingkungan dan mengurangi emisi karbon.  Keunggulan dari mobil listrik adalah memiliki fitur fast charging yang mampu melakukan pengisian daya cepat.

Salah satu infrastruktur pendukung untuk kendaraan listrik adalah Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) tipe DC atau Fast Charging. Namun, sebenarnya pengisian tipe ini sebaiknya jangan sering digunakan oleh para pemilik mobil listrik.

Stasiun pengisian daya cepat yang banyak tersedia biasanya mempunyai output 50 kW untuk fast charging dan 120 kW hingga 200 kW untuk ultra fast charging. Untuk waktu pengisiannya pun cukup singkat jika dibandingkan menggunakan home charging yang kapasitasnya hanya sekitar 7 kW.

BACA JUGA:Tidak Harus Mahal! Inilah 5 Mobil Keluarga yang Ada Sunroofnya, Harga Terjangkau!

BACA JUGA:Bikin Keluarga Bahagia dengan 5 Mobil Sunroof Murah dan Nyaman Keluaran Terbaru, Gak Bikin Dompet Kering!

Meskipun fast charging menghadirkan banyak keuntungan dalam hal kenyamanan dan efisiensi waktu, penggunaan yang terlalu sering bisa menimbulkan beberapa dampak buruk bagi kendaraan dan lingkungan.

Cepat Penuh Tapi Ternyata Tak Aman! Inilah 5 Dampak Buruk Mobil Listrik Sering Pakai Fast Charging

Berikut ini adalah 5 dampak buruk mobil listrik sering pakai fast charging:

1. Menurunkan Kapasitas Baterai

Dampak buruk mobil listrik sering pakai fast charging yang pertama adalah menurunkan kapasitas baterai. Proses ini menghasilkan panas yang lebih tingggi daripada pengisian daya biasa. 

Panas yang berlebihan ini bisa merusak sel-sel baterai dan mempercepat degradasi kimiawi di dalamnya. Oleh sebab itu, kapasitas penyimpanan baterai akan berkurang lebih cepat sehingga mobil listrik tidak bisa menempuh jarak sejauh yang diharapkan dengan sekali pengisian daya.

BACA JUGA:Pilihan Mas-Mas Ojol! Inilah 3 Motor Bebek Yamaha Terbaru 2024 yang Tepat untuk Ojek Online, Ini Daftarnya!

BACA JUGA:Pilihan Bapak Taksi Online! Inilah 3 Mobil yang Tangguh untuk Taksi Online 2024, Dijamin Nggak Rewel

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: