Cara Pakai Kentang untuk Wajah Usia 40 Tahun ke Atas, Atasi Flek Hitam Garis Halus dan Kerutan Bikin Awet Muda

Cara Pakai Kentang untuk Wajah Usia 40 Tahun ke Atas, Atasi Flek Hitam Garis Halus dan Kerutan Bikin Awet Muda

Cara Pakai Kentang untuk Wajah Usia 40 Tahun ke Atas, Atasi Flek Hitam Garis Halus dan Kerutan Bikin Awet Muda-Youtube/SHORT TIME SECRET-

Bahan yang dibutuhkan:

  • 1 butir kentang
  • 1 sendok makan tepung beras
  • 5 tetes perasan lemon

Cara membuat masker:

  • Langkah pertama, kupas kentang dan cuci bersih
  • Parut kentang kemudian, dan peras untuk mendapatkan sarinya
  • Diamkan sari kentang tersebut selama 5 menit sampai mengendap
  • Kalau sudah, buang air kentang dan ambil endapan warna putih
  • Tambahkan tepung beras dan air lemon ke dalamnya
  • Aduk merata dan masker kentang siap dipakai

BACA JUGA:Cara Pakai Semangka untuk Wajah Kusam, Pudarkan Noda Hitam dan Bikin Glowing dengan 5 Langkah

BACA JUGA:Inilah 4 Masker Alami untuk Wajah Bruntusan, Bikin Kulit Mulus dan Glowing dengan Skincare Rumahan

Cara menggunakan masker:

  • Langkah pertama, bersihkan wajah terlebih dahulu
  • Aplikasikan masker ke wajah kentang yang sudah dikeringkan
  • Diamkan selama beberapa menit sampai masker mengering
  • Kalau sudah, bilas wajah menggunakan air sampai bersih

Cukup mudah kan? Cara pakai kentang untuk wajah usia 40 tahun ke atas ini bisa diakhiri dengan penggunaan moisturizer andalan kamu.

Hal ini diperlukan untuk menjaga kelembapan kulit selepas penggunaan masker. Maskernya bisa dipakai 2 kali dalam seminggu, dengan catatan kalau kamu cocok menggunakannya. 

Jadi, lakukan tes tempel terlebih dahulu untuk memastikannya ya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: