Wujudkan Ketahanan Pangan Butuh Keterlibatan Anak-Anak Muda

Wujudkan Ketahanan Pangan Butuh Keterlibatan Anak-Anak Muda

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Tengah, Sumarno hadir ada acara Launching dan Penyerahan Secara Simbolis Bantuan Pangan Kegiatan Intervensi Pengendalian Pangan Tahun 2024 di Pendopo Wijayakusuma, Cilacap, Rabu 12 Juni 2024.-istimewa -

“Subsidi itu, sifatnya untuk seluruh masyarakat Gintungan. Walaupun di luar kelompok, kalaupun ingin membeli pupuk organik dari Taruna Tani, itu hanya menunjukkan fotokopi KTP ataupun identitas. Jadi, asalkan warga Desa Gintungan bisa menikmati subsidi 43%,” paparnya. 

Penggunaan pupuk organik sudah dirasakan manfaatnya oleh petani. Tanahnya menjadi subur dan lebih tahan hama.

Ketua Kelompok Tani Mulya Tani 1 Desa Gintungan, Hasim Ashari menambahkan, prospek pertanian organik sangat menjanjikan di masa mendatang.

Sebab, proses produksinya lebih efisien, karena menggunakan limbah ternak. Sementara, hasil produksi pertaniannya juga mampu terjual dengan harga yang terbilang tinggi.

Hasim mengatakan, proses produksi pertanian organik dari hulu hingga hilir membutuhkan banyak tenaga kerja. Sehingga, menghidupkan pemberdayaan masyarakat Desa Gintungan. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: