DIY Masker Pengecil Pori-Pori, Pakai 3 Bahan Dapur Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah

DIY Masker Pengecil Pori-Pori, Pakai 3 Bahan Dapur Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah

DIY Masker Pengecil Pori-Pori, Pakai 3 Bahan Dapur Ini Kulit Mulus dan Glowing dalam 4 Langkah-youtube/Beauty recipes-

Kemampuan lainnya adalah pemanis alami ini juga bisa membantu mempercepat proses penyembuhan kulit dan meredakan iritasi di kulit wajah.

Ketiga bahan tersebut akan menjadi kombinasi yang bagus untuk membantu membersihkan penyumbatan di dalam pori-pori.

Bagaimana cara meraciknya? DIY masker pengecil pori-pori bisa dilakukan dengan langkah-langkah berikut.

BACA JUGA:3 Foundation untuk Usia 40 Tahun ke Atas Terbaik, No Cakey Tutupi Pori Flek Hitam dan Garis Halus Tampak Mulus

BACA JUGA:5 Foundation Terbaik untuk Usia 40 Tahun ke Atas, Samarkan Pori Flek Hitam dan Garis Halus

Bahan yang dibutuhkan:

  • 1 sendok makan oatmeal yang dihaluskan
  • Setengah buah pisang
  • 1 sendok makan madu murni

Cara membuat masker:

  • Langkah pertama, haluskan busah pisang
  • Kamu bisa menggunakan sendok untuk menghaluskannya
  • Kalau sudah halus, masukkan oatmeal ke dalamnya
  • Tuangkan juga madu ke dalam campuran masker
  • Aduk semua bahan sampai tercampur rata
  • Setelah semua bahan tercampur, masker siap dipakai

Cara menggunakan masker:

  • Langkah pertama, jangan lupa bersihkan wajah terlebih dahulu dan keringkan 
  • Oleskan masker ke wajah secara merata
  • Biarkan masker selama 15 sampai 20 menit
  • Kalau sudah, bilas wajah dengan iar biasa dan keringkan

BACA JUGA:Mau Cushion Anti Crack? Ini Dia Review BLP Cover Cushion Bagus untuk Kulit Kering, Flek dan Pori Tersamarkan

BACA JUGA:DIY Masker Ampas Teh untuk Wajah Glowing, Angkat Sel Kulit Mati Berikut 3 Manfaat Sekaligus Cara Pakainya

Cukup mudah kan? DIY masker pengecil pori-pori ini bisa kamu lakukan sebanyak dua kali dalam seminggu untuk mendapatkan kulit yang bersih dan terasa lebih halus.

Untuk penggunaan kali pertama, baiknya lakukan tes tempel terlebih dahulu agar kamu mengetahui reaksi kulitmu terhadap masker alami ini.

Bagaimana caranya? Cukup muda, kok. Kamu hanya perlu mengaplikasikan maskernya di area rahang, dan amati reaksi yang muncul.

Kalau tidak ada rasa gatal, iritasi, kemerahan, atau efek buruk lainnya di kulit maka masker tersebut bisa kamu pakai di wajah. Tapi kalau yang terjadi sebaliknya, maka hentikan pemakaian ya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: