4 HP Performa Tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2 Buat Gaming Kencang + Dibekali Teknologi AMOLED Up To 165Hz 

4 HP Performa Tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2 Buat Gaming Kencang + Dibekali Teknologi AMOLED Up To 165Hz 

4 HP Performa Tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2 Buat Gaming Kencang + Dibekali Teknologi AMOLED Up To 165Hz -youtube.com/Jagat Review -

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Berikut beberapa HP performa tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2  yang telah dibekali spesifikasi dan fitur yang mumpuni. 

Untuk kamu yang ingin merasakan performa handal dari HP dengan chipset tersebut, kini tersedia banyak pilihan dari berbagai merek terkemuka. 

Dengan menjanjikan pengalaman pengguna yang mulus dalam menjalankan aplikasi dan game berat, sederet HP performa tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2 patut dipertimbangkan. 

Deretan HP ini tersedia dengan variasi harga yang bersaing di pasaran. Dengan begitu, kamu dapat mudah memilih yang sesuai budget.

BACA JUGA:Bingung Pilih Mana? Simak Review Perbandingan HP Varian Redmi Note 13 4G dan Redmi Note 13 5G  

BACA JUGA:4 Deretan HP Infinix RAM Besar Murah Range 1-2 Jutaan, Bawa Memori Lega dan Performa Gahar untuk Game Berat

Lebih jelasnya, inilah beberapa HP performa tangguh dengan Snapdragon 8 Gen 2 sebagaimana yang dirangkum dari Denzo Pro. 

Untuk itu, simak serangkaian penawaran menarik apa saja yang terdapat di dalam HP dengan Snapdragon 8 Gen 2  selengkapnya di bawah ini. 

1. Asus Zenfone 10 

Masuk ke daftar yang pertama ada Asus Zenfone 10. HP ini sudah didukung chipset Snapdragon 8 Gen 2 fabrikasi 4nm.

Adapun performanya diperkuat kapasitas RAM 8/128GB. Dalam Benchmark Antutu, HP ini menghasilkan skor tinggi di angka 1,3 juta poin. 

BACA JUGA:Ini Dia 5 Rekomendasi HP Android Kamera OIS Terbaik, Modal Ngoten Lebih Hemat Berkat Kameranya Setara iPhone? 

BACA JUGA:Simak Review Perbandingan Vivo 18 vs Oppo A18, Duel HP Rp 1 Jutaan Mending Pilih yang Mana? 

HP ini juga mengusung panel AMOLED seluas 5,9 inci dengan resolusi Full HD+ refresh rate 144Hz menggunakan pelindung Corning Gorilla Glass Victus.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: