Pesona Jogja: 5 Wisata di Lereng Merapi Dengan Pemandangan Alam yang Indah, Salah Satunya Bukit Klangon

Pesona Jogja: 5 Wisata di Lereng Merapi Dengan Pemandangan Alam yang Indah, Salah Satunya Bukit Klangon

Pesona Jogja: 5 Wisata di Lereng Merapi Dengan Pemandangan Alam yang Indah, Salah Satunya Bukit Klangon-Instagram.com/jogjascenery-

Lokasi: Kalitengah Lor, Glagaharjo, Kec. Cangkringan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

4. Stonehenge Cangkringan

Wisata di Lereng Merapi yang keempat adalah Stonehenge Cangkringan. Stonehenge Cangkringan merupakan sebuah replikas yang menawarkan pengalaman berbeda dengan tata letak bebatuan vertikal yang menyerupai formasi batu bersejarah.

Pengunjung akan disambut dengan deretan batu persegi berukuran 200 meter yang berdiri di atas padang rumput hijau. Stonehenge Cangkringan dibuka setiap hari Senin-Minggu dari jam 07.00-17.00 dengan harga tiket masuknya seharga Rp 15 ribu per orang.

BACA JUGA:Pesona Jawa Tengah! 5 Tempat Wisata di Selo Boyolali yang Murah dengan Pemandangan Alam Epik

BACA JUGA:Daya Tarik Jawa Timur! 5 Destinasi Wisata di Tuban yang Wajib Dikunjungi saat Liburan Akhir Pekan

Lokasi: Dusun Petung, Desa Kepuharjo, Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

5. The Lost World Castle

Wisata di Lereng Merapi yang terakhir adalah The Lost World Castle. The Lost World Castle menawarkan bangunan istana batu dengan konsep petualangan bernuansa klasik ala negeri dongeng.

Tempat wisata ini dibangun untuk mengenang meletusnya Gunung Merapi yang sudah menghilangkan beberapa desa di sekitarnya. Di sepanjang area, pengunjung akan disuguhi berbagai instalasi bangunan klasik dipadukan dengan panorama yang indah.

Di sana, juga terdapat banyak spot foto menarik yang bisa pengunjung coba. The Lost World Castle dibuka setiap hari Senin-Minggu dari jam 07.00-18.00 dengan harga tiket masuknya seharga Rp 30 ribu per orang.

BACA JUGA:Pesona Jawa Tengah! 5 Destinasi Wisata Dieng yang Terkenal, Lengkap dengan Jam Buka dan Harga Tiket

BACA JUGA:Wajib Tahu! 5 Tempat Wisata Malam di Yogyakarta, Daya Tarik Kota yang Tidak Pernah Tidur

Lokasi: Jalan Petung Merapi, Petung, Kepuharjo, Cangkringan, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Itulah 5 wisata di Lereng Merapi dengan pemandangan alam yang indah, salah satunya Bukit Klangon. Dengan keindahan alam yang masih alami dan udara yang sejuk, lereng Merapi menjadi destinasi wisata yang sempurna bagi Anda yang ingin melepas penat dari hiruk pikuk kota.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: