5 Alasan Kenapa Kamu Harus Membeli Toyota Veloz Q TSS 2024, Layak Dijadikan Mobil Andalan Keluarga!
Toyota Veloz Q TSS 2024--Instagram/toyotaveteran
3. Interiornya Luas dan Nyaman
Masuk ke dalam ruang kabinnya, Toyota Veloz Q TSS 2024 ini siap menyuguhkan tingkat kenyamanan dan ruang yang cukup luas, cocok untuk mobil keluarga.
Kursinya ini, memiliki kulit yang berkualitas tinggi dan siap memberikan kenyamanan dan kemewahan, dan mempermudah proses pembersihan, ideal banget untuk perjalanan jarak jauh dan penggunaan sehari-hari.
Sementara itu, pada bagian kursi keduanya sudah memiliki kursi yang fleksibel dan dapat diatur untuk memberikan lebih banyak ruang atau akses yang lebih mudah untuk masuk ke baris tiga.
Sedangkan pada bagian dashboardnya, terdapat sebuah layar sentuh berukuran 10,1 inci yang juga sudah mendukung Apple Carplay dan Android Auto.
BACA JUGA:Bekas Tapi Keren! 5 Pilihan Mobil Bekas Terbaik Mulai dari Rp 70 Juta, Cocok untuk Pemula
BACA JUGA:Bekas Tapi Berkilau! 5 Pilihan Mobil Bekas Terbaik dengan Harga Rp 80 Jutaan yang Cocok untuk Pemula
4. Memiliki Performa Mesin Handal dan Efisien
Toyota Veloz Q TSS 2024 ini, tidak hanya menawarkan teknologi dan desain yang menarik saja, namun juga menawarkan mesin dengan performa handal dan efisien.
Mesin bensin berkapasitas 1.500 cc ini, sudah dilengkapi dengan teknologi Dual VVT-i, sehingga mampu memberikan tenaga maksimum sebesar 106 Hp dengan torsinya 138 Nm, lebih dari cukup untuk memenuhi kebutuhan harian.
Memiliki transmisi CVT yang halus dan juga responsif, siap memberikan perpindahan gigi lebih mulus, dan memberikan kenyamanan berkendara lebih optimal, dan meningkatkan efisiensi bahan bakar.
Mengenai konsumsi bahan bakarnya sendiri, mobil ini memiliki konsumsi bahan bakar mencapai 17 km/ liter, layak dijadikan sebuah pilihan ekonomis untuk keluarga.
BACA JUGA:Wapres Ma'ruf Amin Berikan Penghargaan UHC Awards kepada 493 Kepala Daerah
5. Fitur dan Teknologi Terkini
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: