Menjadi Primadona Bagi Pengendara 3 Motor Matic Irit Murah dan Bertenaga Ini Layak Kamu Miliki!

Menjadi Primadona Bagi Pengendara 3 Motor Matic Irit Murah dan Bertenaga Ini Layak Kamu Miliki!

motor matic irit murah dan bertenaga--Instagram/javamotorland

RADARPEKALONGAN.CO.ID - Hampir semua pengendara pasti ingin memiliki motor matic irit murah dan bertenaga, sebab dengan hal ini pengendara akan mendapatkan banyak keuntungan.

Mulai dari irit pengeluaran untuk membeli bahan bakar, sampai bisa mengajak motornya kemana saja karena performa mesinnya yang bertenaga.

Namun sayangnya, banyak pengendara yang belum mengetahui apa saja motor yang memiliki konsumsi bahan bakar irit, harganya murah dan mesinnya bertenaga.

Tenang saja, melalui artikel ini kami akan membantu untuk mencarinya karena kami memiliki beberapa pilihan motor matic irit murah dan bertenaga, simak sampai selesai ya.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Mobil MPV untuk Keluarga yang Nyaman dan Murah, Salah Satunya Ada Honda Mobilio

BACA JUGA:5 Mobil Bekas untuk Keluarga Dibawah 80 jutaan, Dijamin Tampilan Keren dengan Kabin Nyaman

1. Suzuki Address

Rekomendasi motor matic irit murah dan bertenaga, urutan pertama kami menawarkan motor matic andalan dari Suzuki yaitu ada Suzuki Address.

Meskipun kurang begitu populer, namun sebenarnya Suzuki Address ini memiliki spesifikasi yang cukup menakjubkan, baik performa mesin dan juga fiturnya.

Suzuki Address ini, hadir dengan desainnya yang cukup ramping dan sporty, sehingga membuatnya terlihat lebih modern dan juga dinamis untuk dikendarai.

Kombinasi bobot yang cukup ringan dan performa mesinnya cukup tinggi, Suzuki Address ini menjadi sebuah solusi yang tepat untuk menunjang mobilitas sehari-hari bagi pengendaranya.

BACA JUGA:Tak hanya Motor Bebek! Inilah 4 Motor Matic Bekas Yamaha yang Irit BBM dan Populer di Pasaran

BACA JUGA:Bekas tapi Mempesona! Inilah 4 Rekomendasi Mobil Keluarga Harga Rp 50 Jutaan, Dijamin Bikin Nyaman

Suzuki Address sendiri, menggendong mesin berkapasitas 113 cc 4 stroke 1 silinder, dan sudah menggunakan teknologi full injeksi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: