Menjadi Primadona Bagi Pengendara 3 Motor Matic Irit Murah dan Bertenaga Ini Layak Kamu Miliki!
motor matic irit murah dan bertenaga--Instagram/javamotorland
Konsumsi bahan bakarnya sendiri, Honda Beat ini bisa mencapai 60 km/ liter, hal ini melalui metode ECE R40, dan berkat adanya fitur ISS atau Idling Stop System dan Injeksi PGM-Fi.
Menggunakan mesin berkapasitas 109,5 cc, membuatnya mampu menghasilkan tenaga sebesar 9 dk pada putaran mesin 7.500 rpm, dan torsi puncaknya mencapai 9,3 Nm pada putaran mesin 5.500 rpm.
Tentu saja, dengan bahan bakar irit, harga murah dan kenyamanan berkendara, membuat Honda Beat ini menjadi salah satu motor matic paling banyak dipilih konsumen di Indonesia.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: