4 Rekomendasi HP Xiaomi RAM 12GB Termurah Didukung Chipset Gaming, Layar AMOLED 144Hz dan 120W Fast Charging

4 Rekomendasi HP Xiaomi RAM 12GB Termurah Didukung Chipset Gaming, Layar AMOLED 144Hz dan 120W Fast Charging

4 Rekomendasi HP Xiaomi RAM 12GB Termurah Didukung Chipset Gaming, Layar AMOLED 144Hz dan 120W Fast Charging--

Adapun untuk kapasitas RAM dan ROM terdiri dari 8/128GB dan 12/256GB. Kapasitas ini terbilang luas dan bisa diandalkan untuk menyimpan banyak file. 

Tak perlu khawatir jika saat bermain game mendadak kehabisan baterai karena secara kapasitas baterainya tidak lebih dari 5000 mAh, tapi sudah didukung teknologi 120W Xiaomi Hyper Charge.

Jadi saat mengisi daya dari 0 sampai 100% hanya butuh waktu 17 menit saja. Kamu bisa memiliki Poco F4 GT dengan harga Rp 7,9 jutaan. 

BACA JUGA:4 Deretan HP Kamera 108MP Kualitas Terbaik dan Jernih, Harganya Dibawah Rp 4 Jutaan 

BACA JUGA:Cari HP 1-2 Jutaan? Ini Dia 4 Rekomendasi HP Xiaomi Versi Terbaik dan Terjangkau Yang Bisa Kamu Pilih

2. Poco F5

Jika rekomendasi HP yang sebelumnya masih terbilang mahal, maka kamu bisa memilih Poco F5. Meskipun harganya lebih murah, namun untuk urusan performa tidak perlu khawatir. 

Pasalnya Poco F5 sudah ditemani chipset Snapdragon 7 Plus Gen 2 yang diklaim setara dengan Snapdragon 8 Gen 1  atau sedikit di atas Snapdragon 888.

Adapun hasil skor Antutu yang bisa mendapatkan skor di angka 1,1 jutaan poin di Antutu versi 10. Hasil angka ini terbilang super besar. 

Untuk bermain game Mobile Legends bisa terbuka di settingan yang tertinggi yaitu ultra 120FPS. Performa gameplay=nya lancar dan super smooth. 

BACA JUGA:Review Spesifikasi dan Fitur Realme 13, HP Gaming dengan Layar Mulus, Chipset Kencang dan Baterai Awet

BACA JUGA:5 Rekomendasi HP Memori UFS 1 Jutaan Terbaru 2024, Dukung Kecepatan Transfer Data dan Performa Stabil 

Begitu juga saat digunakan untuk bermain game PUBG Mobile, maka settingan grafis yang terbuka bisa di smooth 90FPS. Settingan ini umumnya bisa ditemui di HP flagship saja. 

Adapun untuk kapasitas RAM dan ROM terdiri dari 8/256GB dan 12/256GB. Kapasitas ini terbilang luas dan bisa diandalkan untuk menyimpan banyak file. 

Di dalamnya menyimpan baterai berkapasitas 5000 mAh yang didukung fitur pengisian cepat 67W turbo charging. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: