3 DIY Masker Minyak Zaitun untuk Wajah Glowing, Cocok Dipakai Usia 40 Tahun Ke Atas Agar Kencang Awet Muda

3 DIY Masker Minyak Zaitun untuk Wajah Glowing, Cocok Dipakai Usia 40 Tahun Ke Atas Agar Kencang Awet Muda

3 DIY Masker Minyak Zaitun untuk Wajah Glowing, Cocok Dipakai Usia 40 Tahun Ke Atas Agar Kencang Awet Muda-Tangkapan Layar Youtube / I Am That Girl-

Begini cara membuat diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing:

-    Pertama, kamu bisa mencampurkan madu dan minyak zaitun ke dalam mangkuk yang tahan panas
-    Setelah itu kamu bisa memasukkan mangkuk berisi bahan-bahan tersebut ke dalam microwave dan panaskan selama kurang lebih 20 detik.
-    Pastikan masker wajah hangat, akan tetapi tak terlalu panas
-    Adapun manfaat dari hangatnya masker alami ini dapat membuat madu menjadi lebih mudah untuk menyebar di kulit.
-    Bersihkan wajah dari kotoran atau skincare yang lainnya
-    Oleskanlah masker ke wajah, lalu hindari kontak dengan mata, mulut dan lubang hidung
-    Diamkan masker wajah ini menempel pada kulit selama kurang lebih 10 hingga 15 menit
-    Setelah selesai, kamu bisa membilas kulit dengan air.

2.    Minyak zaitun dan baking soda

Diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak zaitun dan baking soda.
Diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing ini memiliki manfaat untuk melembapkan kulit wajah dan jerawat.

BACA JUGA:Kurang PD dengan Kulit Kusam dan Kering? Simak 3 Rekomendasi dan Review Body Serum Pencerah Kulit Kusam

BACA JUGA:Review 2 Foundation Paling Transferproof dan Minim Oksidasi, Cocok untuk Kamu yang Ingin Tampil Full Coverage

Adapun perpaduan masker antara minyak zaitun dan baking soda ini juga bisa menjadi eksfoliasi alami yang bagus dan didapatkan dari tekstur baking soda.

Untuk membuat diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing ini kamu membutuhkan beberapa bahan seperti 2 sendok teh baking soda, 1 sendok teh air yang hangat, dan 1 sendok teh minyak zaitun.

Begini cara membuat diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing:

-    Pertama, kamu bisa memasukkan baking soda dan minyak zaitun ke dalam mangkuk
-    Setelah itu kamu bisa memasukkan air yang hangat lalu campur hingga rata
-    Gunakan diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing ini dengan segera setelah dibuat supaya masker wajah tetap sedikit hangat
-    Oleskanlah masker ke kulit wajah, hindari dengan kontak mata, mulut  dan juga lubung hidung.
-    Diamkan masker ini menempel pada kulit wajah selama 15 hingga 20 menit lalu bilas kulit dengan air.

BACA JUGA:Kurang PD dengan Kulit Kusam dan Kering? Simak 3 Rekomendasi dan Review Body Serum Pencerah Kulit Kusam

BACA JUGA:Review 2 Foundation Paling Transferproof dan Minim Oksidasi, Cocok untuk Kamu yang Ingin Tampil Full Coverage

3.    Minyak zaitun, susu, dan kunyit

Diy masker minyak zaitun untuk wajah glowing selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak zaitun, susu dan kunyit.

Campuran susu dan minyak zaitun yang mampu melembapkan kulit serta kunyit yang bersigat sebagai antibakteri dan antioksidan dapat membuat masker alami ini cocok digunakan untuk kamu yang memiliki jenis kulit wajah kering.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: